Mediamerdeka.co- Memasuki usia ke-10 berkiprah di media online di Provinsi Lampung. Media Merdeka.co (Online) akan Memperingati HUTnya yang kesekian kali di “ Raja Gurame “ Bandarlampung dengan tema dengan Dengan Kepedulian kita Tingkatkan Tali Silahturahmi “.
Ketua pelaksana kegiatan Joko Ata Pradhipta mengakatan HUT ke 10 Media merdeka kali ini berbeda dengan Hut sebelumnya, yang mana tahun sebelumnya acara dikemas di Redaksi. Tapi untuk Hut kali ini, kita laksanakan di Rumah Makan Raja Gurame, yang akan dilaksanakan pada Hari Sabtu,17 November 2018 mendatang.
Acara dimulai pukul 09.wib ditandai dengan pembagian sembako secara konvoi do to dor memberikan 50 sembako kepada masyarakat kurang mampu di mulai dari kantor redaksi hingga ke lokasi rumah makan, ujarnya.
Joko berharap masyarakat antusias menyambut acara ini sehingga bisa menambah wawasan tentang kepedulian media online kepada sesame. “Memperoleh pengetahuan tentang betapa pentingnya peduli terhadap orang kurang mampu.
Acara juga di ramaikan dengan tausyah agama bersama Khi. Lukman Hakim dan beberapa door price dari panitia untuk para undangan dan masyarakat kurang mampu dilingkungan kantor redaksi.(red)