Maret 2025, Penerimaan Pajak Lampung Capai Rp1,27 T

Loading

Bandar Lampung (MM) – Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Bengkulu dan Lampung menunjukkan perkembangan positif penerimaan pajak di wilayah Provinsi Lampung hingga 31 Maret 2025 sebesar Rp1,27 triliun, atau sekitar 13,82% dari target tahunan yang telah ditetapkan sebesar Rp9,19 triliun pada tahun 2025.

Berita Terkait

Ketua TP PKK Provinsi Lampung Ibu Purnama Wulan Sari Mirza Serahkan 15 Paket Kaki Palsu kepada Penerima Manfaat

BANDARLAMPUNG — Ketua TP PKK Provinsi Lampung Ibu Purnama Wulan Sari Mirza, menyerahkan bantuan 15 …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *