Bandarlampung, Media-merdeka.co- Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Bandarlampung dapati tempat hiburan yang masih nekad beroperasi pada bulan ramadhan. Padahal sebelumnya pemerintah kota (Pemkot) telah mengeluarkan edaran larangan untuk tidak beroperasi saat bulan puasa bagi beberapa usaha hiburan. Diketahui, Satpol PP Bandarlampung melakukan razia pada Senin (21/5) malam, sejak …
Baca SelengkapnyaDishub Cek di Terminal Rajabasa Baru 8 Bus Laik Jalan
Bandarlampung, Media-merdeka.co- Guna memastikan keamanan bagi warga yang akan melakukan mudik lebaran. Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandarlampung lakukan ram cek (pemeriksaan fisik dan kelengkapan surat) kendaraan bus di Terminal Rajabasa, Selasa (22/5) siang. Kepala Bidang (Kabid) Pengujian Kendaraan Bermotor (PKB), Dishub Bandarlampung, Lis Dwi Cahyono mengatakan, ram cek dilakukanterhafap 23 unit bus …
Baca SelengkapnyaArinal – Nunik Raih Kemenangan Dalam Berpuasa, Dan Kemenangan Nomor Urut 3
Bandar Lampung, Media-merdeka.co- Calon gubernur dan wakil gubernur Provinsi Lampung, Arinal Djunaidi dan Chusnunia mengungkapkan dibulan Ramadhan ini seluruh warga muslim di Provinsi Lampung dapat meraih kemenangan dalam berpuasa, dan juga menjadi kemenangan untuk pasangan nomor urut 3 dalam pilgub 2018. “Di bulan yang penuh berkah di bulan Ramadhan ini, …
Baca SelengkapnyaKapolresta Bandarlampung Siapkan Anggota di Daerah Rawan Jambret
Bandarlampung, mediamerdeka.co- kebutuhan ekonomi saat puasa dan menjelang Idul Fitri (Lebaran), berdampak pada tingginya angka kejahatan di wilayah hukum Bandarlampung. Untuk memastikan masyarakat aman, damai, tertib dan terkendali, serta khusuk menjalankan ibadah puasa. Polresta Bandarlampung dan jajaran melakukan langkah-langkah nyata untuk mewujudkan hal itu. Yang pertama yaitu pemetaan daerah rawan …
Baca SelengkapnyaJasa Raharja dan Korlantas Polri Siapkan Layanan Terpadu/Cek Poin R2) 2018
Lampung, media-merdeka.com– Jasa Raharja dan Korlantas Polri Survey bersama dalam menentukan lokasi Posyandu (Pos Layanan Terpadu/Cek Poin R2) 2018, Selasa (22/05/2018). Dalam kesempatan tersebut Kepala Cabang Jasa Raharja Lampung dan Jasa Raharja Pusat serta Korlantas Polri melaksanakan rapat koordinasi persiapan cek Poin R2/ Pos pelayanan terpadu rapat juga telah menentukan …
Baca SelengkapnyaPenuh Tantangan, Jajuli Satu-satunya Calon yang Temui Warga Way Haru, Pesbar
Pesisir Barat,mediamerdeka.co— Untuk pertama kalinya, warga way Haru, Kecamatan Bengkunat Belimbing, Pesisir Barat Provinsi Lampung kedatangan calon gubernur dan/atau wakil gubernur. “Sejak pemekaran dari Lampung Utara sampai sekarang baru calon wakil Gubernur Lampung nomor 4 Ahmad Jajuli yang mau menemui kami,” kata warga. Dalam pertemuan itu, warga mengeluhkan tentang buruknya …
Baca SelengkapnyaKetua DMI Menerima Audiensi Penmas Polda Lampung
Mediamerdeka.co – Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Wilayah Provinsi Lampung Hi.Kherlani menerima jajaran Direktorat Pembinaan Masyarakat (Ditbinmas) Polda Lampung dalam rangka mengaktifkan kunjungan disetiap masjid masjid sekaligus memberikan pencerahan,kenyamanan dan keamanan bagi masyarakat. Ketua Dewan Masjid Indonesia(DMI) wilayah Provinsi Lampung Hi.Kherlani mengatakan, DMI provinsi Lampung mendukung dan siap membantu Ditbinmas …
Baca SelengkapnyaDidik Sampaikan LKPj Gubernur Lampung TA 2017
Bandarlampung,mediamerdeka.co- Pejabat sementara (Pjs) Gubernur Lampung Didik Suprayitno menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Kepala Daerah Provinsi Lampung Tahun 2017, pada Rapat Paripurna DPRD Provinsi Lampung, di Ruang Sidang DPRD Provinsi Lampung, Senin (21/5/2018). Pada kesempatan itu, Didik menyampaikan LKPj Kepala Daerah Provinsi Lampung tahun 2017 merupakan informasi penyelenggaraan Pemerintah Daerah …
Baca SelengkapnyaHarkitnas Momentum Mengejar Ketertinggalan Dari Bangsa Lain
Bandarlampung,mediamerdeka.co – Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia dalam sambutannya yang dibacakan oleh Pjs. Gubernur Lampung Didik Suprayitno pada upacara bendera memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke-110 Tahun 2018, di Lapangan Korpri Kantor Gubernur Lampung, Senin (21/05/2017) mengatakan bahwa era saat ini adalah momentum bagi kita untuk tidak buang-buang waktu demi …
Baca SelengkapnyaSilaturahmi dan Buka Puasa Bersama Tim Kerja Pemenangan, Arinal – Nunik Optimis Raih Kemenangan
Bandarlampung,mediamerdeka.co – Calon Gubernur Lampung dan Calon Wakil Gubernur Lampung Arinal Djunaidi -Chusnunia bersama perwakilan koalisi partai pengusung (Golkar, PKB, PAN) dan perwakilan partai pendukung (Partai Garuda) beserta sukarelawan menggelar “Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama” di Posko Tim Kerja Pemenangan Arinal-Nunik Jalan Gatot Subroto No. 7 Bumi Waras Bandar Lampung, Senin …
Baca Selengkapnya