Bupati Pesawaran Lantik Pejabat Eselon II dan III

Loading

Pesawaran, MM- Bupati Pesawaran H,Dendi Ramadhona S,T melaksanakan acara pelantikan pejabat eselon II dan III di Aula Pemkab Pesawaran, Senin (11/3/2019) 3:37 sore dan dalam pelantikan tersebut Bupati Pesawaran meminta pejabat eselon II dan III yang baru dilantik dapat mempercepat program dan pembangunan masing-masing organisasi perangkat daerah (OPD).

Para pejabat yang dilantik diantaranya, Sunyoto SE. MM, Sebagai Kepala Badan Kepagawaian Dan Pembangunan SDM, Halimah Bin Zakaria SE. MM, Sebagai Kepala Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan, Zainal Fikri, ST Sebagai Kepala Dinas Pakerjaan Umum Dan Penataan Ruang.

Pejabat lainnya Diantaranya, Hj Firman Rusli, S.T, MM, Sebagai Kepala Dinas Perumahan Rakyat Dan Kawasan Pemukiman, Mernilita Yanti, S.E, M.M, Sebagai Kepala Bagian Pengembangan Perekonomian Daerah, Jaydi Yasa S.STP, M.IP, Sebagai Kepala Bagian Protokol, Zulkifli, S.E, Sebagai Camat Teluk Pandan, Halmaryati, S.T. M.M, Sebagai Sekretariat Dewan Pengurus Korp Pegawai Republik Indonesia.

Dendi Ramadona S.T Menyampaikan ucapan Selamat kepada para pejabat terutama yang pernah menjabat sebagai adminislator yang baru di lantik mengemban amanah.

“Yang selama ini memang mengembang tugas sebagai plaksana tugas di dinasnya masing-masing,” jelas nya

Atas pengukuhan hari ini mengukuhkan sebagai plaksana tugas Kepala OPD di korpnya masing-masing, dengan pengukuhan ini saya berharap, dengan adanya pelantikan juga pengukuhan atau pendenitifan jabatan pratama dan kepala administlator ini mampu mempercepat akses generasi proses pembangunan Pemkab Pesawaran.

Pengukuhan secara resmi pejabat tetap ini merujuk aturan yang kita lakukan, dan ini kelanjutan daripada jobfit adanya pergantian pimpinan di setiap OPD merupakan suatu hal yang lumrah didalam roda organisasi kepemerintahan.

“Saya ucapkan selamat semoga dengan adanya pengukuhan ini Alloh Swt senantiasa memberikan ridho dan taufiknya kepada kita semua untuk membangun bumi andan jejama di Kabupaten Pesawaran kita ini,” ungkapnya. (ram/red)

Berita Terkait

Bawaslu Lampung Paparkan Hasil Pengawasan Kampanye Pilkada 2024

Bandar Lampung (MM) – Dalam rangka meningkatkan kerja sama antara Badan Pengawas Pemilu [Bawaslu] Provinsi …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *