Bandarlampung, mediamerdeka.co- Pemerintah Provinsi Lampung mendorong upaya pembinaan pengembangan usaha perekonomian masyarakat. Terutama para pedagan pasar. Hal tersebut disampaikan Wakil Gubernur Chusnunia Chalim saat pengukuhan DPW Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (IKPPI) Provinsi Lampung dan DPD Kabupaten Lampung Timur. Pengukuhan berlangsung di Gedung Pusiban, komplek kantor pemprov setempat, Selasa (29/9/2020). Menurut …
Baca SelengkapnyaMasuki Jadwal Kampanye Yusuf Kohar Kedepankan Sosialisasi Bentuk Silaturahmi
Bandar Lampung, Mediamerdeka.co- Memasuki jadwal kampanye pasangan Yusuf kohar dan Tulus purnomo dengan no urut 2 memilik kesan khas dalam melakukan kampanya pilkada di tahun 2020 dengan situasi pandemi seperti saat ini,(28/09). Yusuf kohar selaku calon walikota kota bandar lampung periode 2021 sampai 2026 lebih mengedepankan sosialisasi dalam bentuk silaturahmi …
Baca SelengkapnyaPemprov Lampung Dorong Pengembangan Business Plan Bank Sampah dan Taman Desa Hanura
Bandar Lampung, Mediamerdeka.co- Pemerintah Provinsi Lampung mendorong pengembangan Business Plan Bank Sampah dan Taman Desa Hanura agar dapat dikelola dengan baik dan diperluas pelayanannya untuk masyarakat. Hal itu disampaikan Wakil Gubernur Lampung Chusnunia saat memimpin Rapat Presentasi Dinas Lingkungan Hidup Berkaitan dengan pengembangan Business Plan Bank Sampah dan Taman Desa …
Baca SelengkapnyaSekdaprov Ajak ASN Laksanakan Kewajiban Pilkada Dengan Baik
Lampung Timur, Mediamerdeka.co- Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto mengajak ASN untuk dapat melaksanakan kewajiban dengan baik terkait Pilkada Serentak 2020 meskipun dalam kondisi Pandemi Covid-19. Hal tersebut disampaikan Sekdaprov Fahrizal Darminto dalam acara Penerimaan/Pengantar Tugas Pejabat Sementara (Pjs) Bupati Lampung Timur Freddy, yang dilaksanakan di Aula Rumah Dinas Bupati …
Baca SelengkapnyaFinalis Byarr Indonesia dari Lampung Siap Tampil di Tingkat Nasional
Bandar Lampung – mediamerdeka.co Pimpinan Daerah Ikatan Istri Partai Golkar (IIPG) Provinsi Lampung, telah menyeleksi enam finalis audisi Byarr Indonesia 2020. Enam peserta hasil seleksi tingkat Provinsi Lampung yang diumumkan, di halaman terbuka Lamban Gunung Bandarlampung, Minggu (28/9/2020), siap tampil di tingkat nasional. Sesuai dengan hasil keputusan juri, berikut peserta …
Baca SelengkapnyaSulpakar Pjs Bupati Lamsel
Bandar Lampung, Mediamerdeka.co- Teka-teki siapa yang akan mengisi posisi Penjabat sementara (Pjs) Bupati Lampung Selatan akhirnya terjawab. Gubernur Arinal Djunaidi mengukuhkan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung Sulfakar sebagai Pjs Bupati Lamsel. Pengukuhan brlangsung di Balai Keratun, Kantor Pemprov Lampung, Sabtu (26/9/2020). Sulfakar dikukuhkan bersama empat Pjs buoati lainya: …
Baca SelengkapnyaGubernur Lampung Kukuhkan Lima Pjs Bupat
Bandarlampung,Mediamerdeka.co- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi mengukuhkan lima pimpinan tinggi pratama pemprov setempat sebagai penjabat sementara (Pjs) bupati. Pengukuhan berlangsung di Balai Keratun, Kantor Pemprov Lampung, Sabtu (26/9). Mereka yang dikukuhkan: Kepala Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi Mulyadi Irsan sebagai Pjs Bupati Waykanan. Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, dan Statistik Achmad …
Baca SelengkapnyaGubernur Lampung Pimpin Penandatanganan Pakta Integritas Paslon Kada
Bandarlampung Mediamerdeka- — Pilkada serentak tahun 2020 harus aman dari penularan covid–19. Demikian disampaikan Gubernur Lampung Arinal Djunaidi pada rapat koordinasi penegakan hukum protokol kesehatan dan penandatanganan pakta integritas para calon kepala dearah perseta pilkada serentak. Kegiatan berlangsung di Gedung Pusiban, Kompleks Kantor Pemprov Lampung, Jumat (25/9/2020). “Rakor ini mempunyai …
Baca SelengkapnyaRiana Sari Resmikan Kantor LKKS
Bandar Lampung, Mediamerdeka.co- Ketua Lembaga Koordinasi Kesejahteraan Sosial (LKKS) Provinsi Lampung Riana Sari Arinal meresmikan Kantor LKKS Provinsi setempat, di Pahoman, Kota Bandarlampung, Jumat (25/9/2020). Pada kesempatan itu, Riana juga menyerahkan bantuan kepada anak-anak terlantar dan penyandang disabilitas. “Bantuan ini bagian dari upaya memenuhi kebutuhan dasar anak-anak terlantar dan penyandang …
Baca SelengkapnyaPemprov Lampung Serius Turunkan Angka Stunting
Bandar Lampung, Mediamerdeka.co -Pemerintah Provinsi Lampung terus memaksimalkan upaya penurunan angka stunting. Terkait hal tersebut, Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim memimpin rapat koordinasi upaya penurunan angka stunting. Rapat berlangsung di Hotel Novotel, Bandarlampung, Jumat (25/9/2020). Menurut wagub, kasus stunting dapat menjadi prediktor rendahnya kualitas sumber daya manusia (SDM). Kondisk itu …
Baca Selengkapnya