Bandarlampung (MM)- DPRD Provinsi Lampung menggelar Rapat Paripurna, Selasa (16/1). Saat rapat, para Anggota DPRD Lampung mengenakan syal Palestina sebagai bentuk dukungan kemerdekaan Palestina. Rapat Paripurna itu membahas Pembicaraan Tingkat II dalam rangka laporan Panitia Khusus dan Bapemperda DPRD terhadap Raperda tentang Penyelenggaraan Ketenagakerjaan Provinsi Lampung Juga, disampaikan Perubahan Program …
Baca SelengkapnyaDPRD Lampung Gelar Paripurna Dalam Rangka Laporan Panitia Khusus
Bandarlampung (MM) – Rapat paripurna DPRD Provinsi Lampung dalam rangka laporan Panitia Khusus (Pansus) Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Penyelenggaraan Ketenagakerjaan Provinsi Lampung dan Penyampaian Perubahan Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) Tahun Anggaran 2024. Yang di gelar di ruang sidang paripurna DPRD Lampung, …
Baca SelengkapnyaKetua DPRD Lampung Mingrum Gumay Kawal Nasib Guru PPPK
Bandarlampung (MM)Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay SH., MH penuhi janji perwakilan ribuan PPPK tahun penerimaan 2023 untuk menghadiri sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait menindaklanjuti keluhan yang sebelumnya pernah disampaikan minggu lalu. Selasa (16/01) Dalam kegiatan tersebut, Ketua DPRD Lampung juga mengajak seluruh tamu undangan yang hadir untuk menyanyikan lagu …
Baca SelengkapnyaDPRD Dukung Pemprov Lampung Soal Penarikan Sewa Lahan Kota Baru untuk Hindari Konflik dan Kepastian Hukum
Bandarlampung (MM)- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung beberapa waktu lalu telah menerbitkan Surat Keputusan (SK) Gubernur Lampung Nomor : G/293/VI.02/HK/2022, tentang sewa lahan Kota Baru yang harus dibayar oleh petani kepada Pemprov Lampung senilai Rp3 juta untuk per hektar nya. Terkait hal itu, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Lampung mendukung …
Baca SelengkapnyaSekdaprov Hadiri Rapat Paripurna DPRD Pembicaraan Tingkat II, Terkait Laporan Panitia Khusus dan Bapemperda
Bandarlampung (MM)- Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, mewakili Gubernur Lampung Arinal Djunaidi, menghadiri Rapat Paripurna DPRD Provinsi Lampung Pembicaraan Tingkat II dalam rangka laporan Panitia Khusus dan Bapemperda DPRD terhadap Raperda tentang Penyelenggaraan Ketenagakerjaan Provinsi Lampung di Ruang Sidang Paripurna DPRD Provinsi Lampung, Selasa (16/1/2024). Dalam Rapat Paripuran tersebut …
Baca SelengkapnyaMingrum Gumay Hadiri Sidang Senat Terbuka Wisuda Ke-46 UTB
Bandarlampung (MM)- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Lampung, Mingrum Gumay, menghadiri Sidang Senat Terbuka Wisuda Ke-46 Universitas Tulang Bawang (UTB) yang bertempat di Hotel Novotel, Lampung. Sabtu, (13/1/2024). Mingrum Gumay mengatakan, acara prestisius tersebut dihelat untuk memperingati pencapaian luar biasa para mahasiswa yang telah berhasil menyelesaikan perjalanan akademis mereka. …
Baca SelengkapnyaMingrum Gumay Siap Serap Aspirasi dari Para Guru Honorer
Bandarlampung (MM) – Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumay, siap menyerap aspirasi dan keluhan para Guru Honorer lulus Passing Great tahun 2023. Ia mengatakan pertemuan pada kesempatan kali ini menjadi wadah silaturahmi wakil rakyat dengan masyarakat. “Saat ini, tugas saya, mendengarkan. Kemudian, ketika bisa saya tindak lanjuti. Maka, akan saya …
Baca SelengkapnyaBanyak Kejanggalan, Fraksi PDIP DPRD Tegaskan Pengalihan Aset Pemprov Tak Sesuai Prosedur
Bandarlampung (MM) – Dua aset Pemerintah Provinsi Lampung, yang dialihkan/dihapus tidak sesuai prosedur, dan menyalahi aturan. Yaitu, RTH Elephant Park dan GOR Saburai. Karena, keduanya dibangun melalui konsep, perencanaan, dan memakai APBD. Artinya, dapat dipastikan Pemprov Lampung, lalai dalam hal mengambil keputusan dan kebijakan tersebut’, demikian di tegaskan, Anggota Fraksi …
Baca SelengkapnyaSekdaprov Fahrizal Hadiri Pelantikan Zamzani Yasin Sebagai Anggota DPRD Lampung
Bandarlampung (MM)-Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto menghadiri Rapat Paripurna Istimewa pemberhentian dan pengangkatan pengganti antar waktu (PAW) anggota DPRD Provinsi Lampung sisa masa jabatan 2019-2024 Zamzani Yasin, Jum’at (1/12/2023). Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumai secara resmi melantik Zamzani Yasin sebagai PAW Anggota DPRD Provinsi Lampung. Zamzani Yasin mengisi …
Baca SelengkapnyaTerkait Pj Gubenur Lampung, Sekda Menguat di Sejumlah Fraksi DPRD Lampung
Bandarlampung (MM)- Menjelang akhir masa jabatan (AMJ) Gubernur Lampung, beberapa sejumlah fraksi DPRD Lampung telah mengusulkan 3 nama untuk mengisi posisi Penjabat (PJ) Gubernur Lampung yang diketahui akan berakhir di bulan Desember. Senin (20/11) Sejumlah nama yang masuk kedalam usulan fraksi yakni Dr. Drs. Samsudin SH, M, H., M. Pd …
Baca Selengkapnya