Jakarta, (Mediamerdeka.co) – Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menghadiri konferensi internasional Indonesia Development Forum (IDF) 2019, yang dilaksanakan di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta Selatan, Senin (22/7/2019). Acara yang dibuka Wakil Presiden Republik Indonesia Jusuf Kalla tersebut, bertema “Mission Possible: Memanfaatkan Peluang dalam Pekerjaan Masa Depan Untuk Mendorong Pertumbuhan Inklusif”. …
Baca SelengkapnyaIke Edwin Lulus Uji Kompetensi Capim KPK
Jakarta, (Mediamerdeka.co)– Sebanyak 104 dari 187 peserta calon pimpinan (Capim) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dinyatakan lulus uji kompentensi. Satu di antaranya Staf Ahli Bidang Sosial Politik Kapolri, Irjen Pol. Ike Edwin, yang digelar, Senin (24/07). Dalam daftar peserta yang dinyatakan lulus, nama Ike Edwin tertera di nomor 47 berdasarkan urutan …
Baca SelengkapnyaIke Edwin Duduki Posisi Poling Teratas dari 192 Peserta Capim KPK RI
Jakarta, Media merdeka.co – Jaringan Informasi Rakyat (Jari Rakyat) sejak Senin (15/7) menerbitkan polling “calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi” (KPK). Polling yang dimaksudkan sebagai upaya menjaring tingkat partisipasi publik terhadap pemilihan pimpinan KPK periode 2019-2023. Polling yang bersifat independen dan menjadi salah satu instrumen untuk melihat sejauh mana respon publik …
Baca SelengkapnyaPendaftaran Beasiswa Unggulan Kemendikbud Telah Dibuka
Jakarta, (Mediamerdeka.co)- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) membuka pendaftaran beasiswa unggulan mulai 17 Juli hingga 9 Agustus 2019. Kepala Biro Perencanaan dan Kerja Sama Luar Negeri Kemendikbud Suharti PhD mengatakan, beasiswa unggulan tersebut ditujukan untuk mendukung upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia Indonesia. Peningkatan kualitas tersebut, menurut Suharti, disediakan melalui …
Baca SelengkapnyaKPAI Anggap Grasi Terhadap Pelaku Kekerasan Seksual Disayangkan
Jakarta, (Mediamerdeka.co) — Komisioner Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Retno Listyarti menyayangkan Presiden Joko Widodo memberi grasi kepada Neil Bantleman, terpidana kasus pelecehan seksual siswa Jakarta International School (sekarang Jakarta Intercultural School/JIS). “Grasi Presiden pada kasus kekerasan seksual memang sangat disayangkan,” ucap Retno dalam sebuah diskusi di Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu …
Baca SelengkapnyaKetum BPP Perhumas Apresiasi BPC. Perhumas Lampung
MEDIAMERDEKA.CO – Pertemuan silaturhamin antara ketua umum BPP Perhumas Agung Laksamana dengan Ketua BPC Perhumas Lampung Leo Ramadhanus di Jakarta membawa beberapa agenda. Diantaranya laporan keaktifan , sambutan yang baik dari para Rektor perguruan tinggi yang menerima sebagai Pembina. Hal tersebut diungkapkan Leo Ramadhanus Ketua BPC. Perhumas Lampung usai pertemuan …
Baca Selengkapnya