JMSI

Urutan Tiga Besar, Elly Wahyuni Apresiasi Kinerja Pemprov Lampung

Bandarlampung ( Mediamerdeka)—– Wakil I Ketua DPRD Provinsi Lampung Elly Wahyuni memberi tanggapan atas keberhasilan Pemprov Lampung dalam mengelola anggaran belanja daerah. ” Saya sangat mengapresiasi keberhasilan Realisasi Belanja Daerah Pemerintah Provinsi Lampung pada APBD 2022, dengan masuk tiga besar ” hal ini ia sampaikan pada awak media Senin 2/1/23. …

Baca Selengkapnya

Perkuat Struktur JMSI, Alzier Bertemu Bupati Nanang

Lampung Selatan ( Mediamerdeka)– Setelah membentuk lima pengurus cabang Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) di Lampung 8 November 2022, pembentukan cabang berikutnya terus digenjot. Ketua Dewan Pembina Utama JMSI Lampung Alzier Dianis Thabranie melakukan pertemuan dengan Bupati Lampung Selatan Nanang Ermanto, Jumat (30/12/2022). Dalam waktu dekat pembentukan JMSI Lampung Selatan …

Baca Selengkapnya

Catatan Akhir Tahun 2022, Bawaslu Provinsi Lampung Alami Berbagai Peningkatan

Bandarlampung ( Mediamerdeka)—- Catatan Akhir Tahun Bawaslu Provinsi Lampung Tahun 2022 telah menyajikan berbagai keberhasilan maupun kendala dalam mencapai Rencana Strategis Badan Pengawas Pemilihan Umum Provinsi Lampung Tahun 2020-2024 dan merupakan perkembangan terhadap pelaksanaan tahun-tahun sebelumnya. Hal tersebut disampaikan oleh Ketua Bawaslu Provinsi Lampung, Iskardo P Panggar, S.H., M.H., melalui …

Baca Selengkapnya

Inkanas Lampung Ujian Kyu 621 Karateka

Bandarlampung ( Mediamerdeka)—Perguruan karate Institut Karate-Do Nasional (Inkanas) Perguruan Daerah Provinsi Lampung menggelar ujian kenaikan tingkat atau ujian Kyu di stadion Pahoman Kota Bandar Lampung, Minggu 18 Desember 2022 Sebanyak 621 orang mengikuti ujian kenaikan tingkat itu yang berasal dari Kota Bandar Lampung dan beberapa Kabupaten Kota se Provinsi Lampung. …

Baca Selengkapnya

JMSI Pesawaran dan KPU Sepakat Jalin Kerjasama

Pesawaran ( Mediamerdeka)—-Pengurus Cabang (Pengcab) Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kabupaten Pesawaran dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pesawaran sepakat bekerja sama dalam pencegahan berita hoaks dan ujaran kebencian terkait Pemilu 2024 mendatang. Hal ini terlihat dalam pertemuan Pengurus Cabang JMSI Kabupaten Pesawaran dan KPU Pesawaran, Sabtu (17/12/2022). Dalam pertemuan ini …

Baca Selengkapnya

Bunda Eva Yakin Argentina Menang

Bandarlampung ( Mediamerdeka)–Olahraga Speak Bola bukan hanya milik kaum laki-laki saja. Kaum Hawa pun banyak ‘gila bola’. Satu diantaranya Walikota Bandarlampung, Eva Dwiana. Karena ‘kegilaannya’ dengan bola, Bunda Eva, panggilan akrab sang walikota, berniat menggelar nonton bareng di Tugu Adipura. Via pesan WhatApps Bunda menyebut, kegilaannya dengan bola karena dirinya …

Baca Selengkapnya

Publik Puas Dengan Kinerja Menteri Pertahanan Prabowo Subianto

Mediamerdeka—Berdasarkan survei yang dilakukan Poltracking Indonesia, publik puas dengan kinerja Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto. Mengutip laporan Poltracking Indonesia dari laman resminya, survei ini dilangsungkan pada 21 sampai 27 November 2022 dengan menggunakan metode stratified multistage random sampling. Publik puas dengan kinerja Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto dengan persentase 61,4 persen. Kepuasan …

Baca Selengkapnya

Bawaslu Pesawaran Siap Jalin Kerja Sama dengan JMSI Pesawaran

Pesawaran ( Mediamerdeka)- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Pesawaran siap menjalin kesepakatan kerja sama (MoU) dengan Jaringan Media Siber (JMSI) Cabang Pesawaran. Hal itu disampaikan Ketua Bawaslu Kabupaten Pesawaran Ryan Arnando saat menerima kunjungan Pengurus Cabang (Pengcab) JMSI Kabupaten Pesawaran di Ruang Rapat Kantor Bawaslu Pesawaran Jl. A. Yani, Kutoarjo, …

Baca Selengkapnya

Anggota JMSI Diminta Kawal Ketat Agenda Pemilu 2024

Mediamerdeka.co- Perusahaan pers anggota Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) diajak untuk ikut mengawal proses pergantian kekuasaan melalui pemilihan umum yang berlangsung secara demokratis dan tepat waktu sesuai yang direncanakan yakni di tahun 2024. Masyarakat pers nasional diimbau untuk mengingatkan pihak-pihak yang ingin menunda pelaksanaan pemilu, maupun yang ingin mempercepat proses …

Baca Selengkapnya