TULANG BAWANG BARAT (MM) – Pj. Gubernur Lampung Samsudin mencanangkan 7 Tiyuh sebagai Kampung Pancasila dan meresmikan Tugu Pancasila di Tiyuh Panaragan Jaya, Tulang Bawang Barat, Rabu (7-8-2024). Tujuh Tiyuh ini menyusul tiyuh sebelumnya yakni Tiyuh Margakencana di Kecamatan Tulang Bawang Udik dan Tiyuh Sumber Jaya di Kecamatan Gunung Agung …
Baca SelengkapnyaKunjungi Tubaba, Pj Gubernur Lampung Tekankan Penurunan Stunting
Tulang Bawang Barat (MM)[ Penjabat Gubernur Lampung Samsudin menyatakan bahwa Stunting merupakan tantangan besar dalam pembangunan kesehatan dan kualitas generasi penerus bangsa sehingga upaya penanganan stunting harus menjadi prioritas bersama. Hal tersebut disampaikan Penjabat Gubernur Lampung Samsudin saat melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Tulang Bawang Barat di Balai Tiyuh Kagungan …
Baca SelengkapnyaHUT RI Ke-79, Ini Lomba Yang Bakal Digelar di Pemprov Lampung
Bandarlampung (MM)- Pemerintah Provinsi Lampung direncanakan akan menggelar kegiatan olahraga Sepeda Santai dan kegiatan lainnya pada rangkaian HUT RI ke-79, hal tersebut terungkap dalam rapat yang dipimpin oleh Kepala Biro Umum Sekretariat Daerah Provinsi Lampung, Muhammad Yuliardi, S.STP, M.Si, bertempat di ruang rapat Biro Umum, Rabu (7/08/2024). Kegiatan olahraga Sepeda …
Baca SelengkapnyaPj Gubernur Lampung Kunjungi Tubaba: Tinjau Pasar dan Salurkan Bantuan
Tubaba ( MM)– Pj. Gubernur Lampung Samsudin melakukan kunjungan ke Tulang Bawang Barat, Rabu (07/08/2024). Pada kesempatan itu, Pj. Gubernur Samsudin meninjau pasar tradisional, mengunjungi posyandu, menghadiri pasar murah UMKM dan memberikan bantuan sosial kepada masyarakat. Kunjungan diawali dengan peninjauan pasar tradisional untuk mengetahui stabilitas harga barang pokok. Samsuddin, didampingi …
Baca Selengkapnya26 Bus Damri Diluncurkan, Pj Gubernur Lampung Inginkan Rute Kotabaru
Bandarlampung (MM)– Pj. Gubernur Lampung Samsudin dan Dirut Perum Damri Setia N. Milatia Moemin meluncurkan 26 bus Damri baru dan meresmikan Fasilitas Ruang Tunggu Damri Stasiun Tanjung Karang, di Stasiun Tanjung Karang, Bandar Lampung, Selasa (6/8/2024). Peresmian ini ditandai dengan pengguntingan pita peresmian ruang tunggu, lalu dilakukan pemecahan kendi dan …
Baca SelengkapnyaPemprov Lampung & DPRD Setujui Raperda RPJPD Tahun 2025- 2045
Bandaarlampung (MM)- Pemerintah Provinsi Lampung dan DPRD Provinsi Lampung menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Provinsi Lampung Tahun 2025- 2045 dalam Rapat Sidang Paripurna DPRD Provinsi Lampung, Selasa (6/8/2024). Pj. Gubernur Lampung Samsudin menyampaikan apresiasi yang tinggi dan ucapan terima kasih kepada Pimpinan dan …
Baca SelengkapnyaPj.Gubernur Samsudin Sampaikan Pandangan 6 Raperda Usul Inisiatif DPRD Lampung
Bandarlampung (MM_- Pj. Gubernur Lampung Samsudin menyampaikan pandangan terhadap 6 (enam) Rancangan Peraturan Daerah Usul Inisiatif DPRD Provinsi Lampung dalam Rapat Paripurna DPRD Provinsi Lampung, Selasa (6/8/2024). Adapun keenam Raperda tersebut, antara lain tentang: 1. Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum; 2. Keterbukaan Informasi Publik; 3. Perubahan Atas Peraturan Daerah Provinsi …
Baca SelengkapnyaPj Gubernur Lampung Terima Audensi PW Muhamadiyah
Bandarlampung (MM)- Pj. Gubernur Lampung Samsudin menerima kunjungan silaturahmi Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Provinsi Lampung di Mahan Agung, Bandarlampung, Selasa Malam (6/8/2024). Audiensi tersebut diadakan sebagai sarana silaturahmi Pj. Gubernur Samsudin dengan tokoh agama yang ada di Provinsi Lampung. “Pada saat saya ditunjuk oleh Presiden menjadi Penjabat Gubernur pada 18 Juni …
Baca SelengkapnyaSekdaprov Lampung Ikuti Rapat Paripurna Tingkat I DPRD Provinsi Lampung, Penyampaian Raperda Usul Inisiatif DPRD Provinsi Lampung Tahun 2024
Bandarlampung (MM)–Penjabat Gubernur Lampung Samsudin diwakili oleh Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto mengikuti Rapat Paripurna Tingkat I Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Provinsi Lampung, di Ruang Sidang Lt.3 Gedung DPRD Provinsi Lampung, Senin (05/08/2024). Rapat yang dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumay tersebut digelar dalam rangka penyampaian …
Baca SelengkapnyaKegiatan Diklat Calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka Tingkat Provinsi Lampung Tahun 2024 Resmi Dibuka
Bandarlampung (MM)-Pj. Gubernur Lampung Samsudin diwakili Kepala Badan Kesbangpol Provinsi Lampung M. Firsada membuka kegiatan Diklat Calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (CAPASKA) Tingkat Provinsi Tahun 2024 di Hotel GS, Senin (5/8/2024). “Saya merasa bangga dapat berdiri di hadapan para calon pengibar bendera pusaka yang terpilih hingga di tingkat provinsi,” ungkap …
Baca Selengkapnya