Lampung Selatan

KPU Tetapkan Nanang-Pandu Pemenang Pilkada Lampung Selatan 2020

LAMSEL – MEDIAMERDEKA.CO, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung Selatan menetapkan pasangan calon (Paslon) nomor urut 1, H. Nanang Ermanto-Pandu Kesuma Dewangsa sebagai pemenang Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Lampung Selatan 2020. Hal itu sebagaimana disampaikan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung Selatan, dalam Rapat Pleno Penghitungan Suara di tingkat kabupaten yang …

Baca Selengkapnya

Data Masuk 94,23%, Real Count KPU Nanang-Pandu Unggul Sementara dengan 36,3 Persen Suara

LAMSEL – MEDIAMERDEKA.CO – Data terkini hasil real count Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Lampung Selatan 2020, suara yang masuk telah mencapai 94,23% atau 1.814 dari 1.925 Tempat Pemungutan Suara (TPS). Hal tersebut sebagaimana data update yang dilansir dari laman Komisi Pemilihan Umum (KPU), melalui https://pilkada2020.kpu.go.id/#/pkwkk/tungsura/1801 diakses terakhir pada Senin (14/12/2020) pukul …

Baca Selengkapnya

Bupati Nanang dan Ketua TP PKK Lamsel Winarni Awali Aktivitas Pagi Dengan Senam Bersama Masyarakat

LAMSEL – MEDIAMERDEKA.CO,  Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto dan Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Lampung Selatan, Hj. Winarni Nanang Ermanto lakukan Senam Kesegaran Jasmani (SKJ) bersama Masyarakat Desa Se-Kecamatan Tanjung Bintang. Senam bersama yang dilaksanakan di Lapangan Desa Way Galih, Sabtu (12/12/2020) pagi tersebut. Terlihat dipadati ratusan peserta mulai …

Baca Selengkapnya

Perolehan Sementara Hasil Pilkada Lampung Selatan 2020, Data Masuk 46,65%, Nanang-Pandu Pimpin dengan 77.507 Suara

Lampungselatan, mediamerdeka.co- Update perolehan suara sementara hasil Pemlihan Kepala Daerah (Pilkada) Bupati dan Wakil Bupati Lampung Selatan tahun 2020, hari Kamis 10 Desember versi hitung cepat Komisi Pemilihan Umum (KPU). Berdasarkan data update hasil Pilkada Lampung yang dilansir dari laman https://pilkada2020.kpu.go.id/#/pkwkk/tungsura/1801 diakses terakhir pada pukul 10.42 WIB, suara yang sudah terkumpul 46,65% yaitu …

Baca Selengkapnya

Pilkada Serentak di Lampung Selatan Aman, Petahana Unggul Sementara Versi Hitung Cepat KPU

Lampungselatan, mediamerdeka.co- Pemungutan suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak di Kabupaten Lampung Selatan berlangsung aman, damai, dan sehat. Hingga Rabu sore (9/12/2020), proses penghitungan suara di 1.925 Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang terbesar di 17 kecamatan, 256 desa dan 4 kelurahan tidak ada gangguan yang menghambat jalannya Pilkada di kabupaten Khagom …

Baca Selengkapnya

Pilkada Serentak 2020, Nanang dan Istri Nyoblos di TPS 001 Desa Way Galih

Lampung Selatan, Mediamerdeka.co  – Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto dan istri bersama-sama menggunakan hak pilihnya dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bupati dan Wakil Bupati Lampung Selatan tahun 2020. Mengenakan kemeja putih dipadu celana jeans berwarna cream serta kopiah hitam serta masker medis, Nanang datang ke Tempat Pemungutan Suara (TPS) …

Baca Selengkapnya

Tim Korwil IV KPK RI Monitoring dan Evaluasi MCP Pemkab Lampung Selatan

LAMPUNG SELATAN – MEDIAMERDEKA.CO – Tim Koordinator Wilayah (Korwil) IV Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI melakukan monitoring dan evaluasi terkait pelaksanaan program pencegahan korupsi terintegrasi tahun 2020 di Lampung Selatan. Tim Korwil IV KPK yang diwakili Person in Charge (PIC) Wilayah Lampung, Bambang Supriyadi beserta rekannya PIC Wilayah NTT, Wuri Nurhayati diterima …

Baca Selengkapnya

Selesai Cuti Kampanye, Nanang Ermanto Resmikan Kolam Pemancingan Umum di Palas

LAMPUNG SELATAN – MEDIAMERDEKA.CO Usai menjalani cuti kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2020 selama 71 hari, Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto kembali melakukan aktivitas seperti biasa. Pada Minggu (6/12/2020), Nanang Ermanto meresmikan kolam pemancingan ikan milik tokoh masyarakat Kecamatan Palas, H. Aribun Sayunis di Desa Palas Jaya, Kecamatan …

Baca Selengkapnya

Habis Masa Jabatan, Sulpakar Serahkan Nota Pelaksanaan Tugas Ke Menteri Melalui Gubernur

Lampungselatan, mediamerdeka.co-  Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Lampung Selatan, Drs. H. Sulpakar, MM menyerahkan Nota Pelaksanaan Tugas kepada Menteri Dalam Negeri (Mendagri) melalui Gubernur Lampung yang diwakili oleh Asisten Bidang Administrasi Umum Pemerintah Provinsi Lampung, Drs. Minhairin, MM. Hal itu seiring akan berakhir masa tugasnya pada 5 Desember 2020 besok. Serah …

Baca Selengkapnya