Lampungselatan, mediamerdeka– Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lampung Selatan melantik Untung Setia Budi, S.Pd.I menjadi anggota DPRD Lampung Selatan melalui mekanisme Pengganti Antar Waktu (PAW) periode 2019-2024. Untung Setia Budi dilantik sebagai PAW menggantikan anggota DPRD Lampung Selatan daerah pemilihan 1 dari Fraksi Gerindra, H. Darol Kutni yang meninggal …
Baca SelengkapnyaDPRD Lampung Selatan Gelar Paripurna Usulan Pengesahan Pengangkatan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Lampungselatan, mediamerdeka–Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lampung Selatan menggelar rapat paripurna dalam rangka penyampaian usulan pengesahan pengangkatan bupati dan wakil bupati terpilih hasil Pilkada 2020. Rapat paripurna itu dipimpin langsung Ketua DPRD Lampung Selatan, H. Hendry Rosyadi didampingi wakil ketua I Agus Sartono dan wakil ketua II Agus Sutanto, …
Baca SelengkapnyaKPU Tetapkan Nanang-Pandu Bupati dan Wakil Bupati Lampung Selatan Terpilih
Lamsel ( Mediamerdeka)–– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung Selatan menetapkan pasangan calon H. Nanang Ermanto dan Pandu Kesuma Dewangsa (Nanang-Pandu) sebagai Bupati dan Wakil Bupati Lampung Selatan Terpilih. Penetapan calon bupati dan wakil bupati terpilih dalam Pilkada 2020 dilakukan melalui rapat pleno terbuka di Negeri Baru Hotel & Resort, Kalianda, …
Baca SelengkapnyaRakor Pembangunan Peternakan Tahun 2021, Gubernur Arinal Sinergikan Semua Pihak untuk Bangkitkan Peternakan Provinsi Lampung
Lampung Selatan, Mediamerdeka– Gubernur Lampung Arinal Djunaidi membangun sinergi seluruh kalangan peternakan di Provinsi Lampung untuk mengembangkan sumber daya ternak demi mewujudkan visi Rakyat Lampung Berjaya. Hal itu diungkapkan Gubernur Arinal saat Rapat Koordinasi Pembangunan Peternakan Provinsi Lampung Tahun 2021 di Kebun PKK Agropark, Sabah Balau, Kecamatan Tanjung Bintang, Rabu …
Baca SelengkapnyaBupati Nanang Tinjau Jalan Rusak Desa Serdang dan Ajak Masyarakat Setempat Peduli Lingkungan
Lampungselatan, mediamerdeka– Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto turun langsung kelapangan meninjau kondisi jalan rusak di Jln. Raya Serdang, Kecamatan Tanjung Bintang, Lampung Selatan, Selasa (16/2/2021). Kehadiran orang nomor satu di Lampung Selatan tersebut selain prihatin terhadap kondisi jalan rusak yang meresahkan masyarakat, juga untuk mencari solusi agar jalan yang …
Baca SelengkapnyaAnggota DPD RI Abdul Hakim Reses Di Candipuro Desa Cintamulya
Lampung Selatan, mediamerdeka– Anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) Dapil Provinsi Lampung, Abdul Hakim mengapresiasi konsep smart village di Desa Cintamulya, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lampung Selatan. Hal tersebut diutarakan Abdul Hakim saat melakukan Reses dalam rangka dialog dan menyerap aspirasi masyarakat dan daerah di Kabupaten Lampung Selatan. Abdul …
Baca SelengkapnyaGelar Musrenbang Perdana 2021, Kecamatan Penegahan Diguyur Dana 35 Milyar
Lamsel ( Mediamerdeka)– – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan kembali menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan tahun ini. Pelaksanaan Musrenbang yang pertama ini, digelar di kecamatan Penengahan pada Kamis (11/2/2021) siang hari. Kegiatan yang dipusatkan di GSG Kantor Kecamatan Penengahan tersebut, dilaksanakan dengan tertib dan mematuhi protokol kesehatan covid-19. …
Baca SelengkapnyaIni Tanggapan Wakil ketua Komisi III DPRD Terkait Aksi Protes Jalan Rusak Ditanjung Bintang.
Lampung selatan, Mediamerdeka– Aksi sepasang suami istri yang mandi lumpur pada jalan rusak berlumpur di kecamatan tanjung bintang Heboh di jejaring FaceBook dengan Nama akun ” Ummu Hani” yang di unggah Rabu, 10/2/2020 kemarin mendapat tanggapan serius dari komisi III DPRD lampung selatan. Menanggapi hal tersebut, Wakil ketua komisi III …
Baca SelengkapnyaWinarni Monev Konvergensi Stunting Melalui Program Swasembada Gizi di Natar
Lamung selatan, mediamerdeka– Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Lampung Selatan sekaligus Duta Swasembada Gizi Lampung Selatan, Hj. Winarni Nanang Ermanto melakukan monitoring dan evaluasi (monev) pelaksanaan konvergensi intervensi stunting melalui program Swasembada Gizi di Balai Desa Bandar Rejo, Kecamatan Natar, Rabu (10/2/2021). Kegiatan yang dilaksanakan dengan menerapkan protokol kesehatan secara …
Baca SelengkapnyaBupati Larang ASN dan Keluarga Pergi Ke Luar Daerah Saat Libur Imlek
Lampungselatan, Mediamerdeka– Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan dilarang melakukan perjalanan ke luar daerah selama libur Imlek yang akan berlangsung pekan ini. Larangan tersebut tertuang dalam Surat Edaran (SE) Bupati Lampung Selatan Nomor 04 Tahun 2021 yang berisi tentang Pembatasan Kegiatan Berpergian Ke Luar Daerah Bagi …
Baca Selengkapnya
MediaMerdeka Demokrasi Dalam Pemberitaan
