Lampung Selatan

Lagi, BKKBN Salurkan Bantuan Untuk Korban Tsunami Lampung Selatan

Media merdeka.co – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) menyaluran bantuan untuk korban tsunami Selat Sunda yang melanda Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel) beberapa waktu lalu. Bantuan diserahkan oleh Deputi Keluarga Berencana dan Kesehatan Reproduksi (KBKR) BKKBN Dr. Ir. Dwi Listiya Wardani, M.Sc kepada Staf Ahli Bupati Lamsel Bidang Pemerintahan Hukum dan …

Baca Selengkapnya

SAKIP Pemkab Lamsel Capai Sasaran Indikator Kinerja

Media merdeka.co – Hasil Evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan (Lamsel) mencapai sasaran indikator kinerja atau baik. Kepastian itu terungkap setelah Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Lamsel Nanang Ermanto menerima Hasil Evaluasi SAKIP Provinsi/Kabupaten/Kota Wilayah II tahun 2018, yang diserahkan langsung oleh Menteri PAN-RB Komjen …

Baca Selengkapnya

Plt. Kadis Kominfo Lepas Rombongan PWI Lamsel Hadiri HPN di Jawa Timur

Media merdeka.co – Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Pemkab Lampung Selatan (Lamsel) M. Seferi Masdian, S.Sos melepas rombongan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Lamsel untuk menghadiri acara puncak peringatan Hari Pers Nasional (HPN) Jawa Timur tahun 2019. Pelepasan tersebut berlangsung di depan Kantor PWI Lamsel, Rabu (6/1/2019). …

Baca Selengkapnya

Enam Kades Laporkan Dugaan Penipuan Ke Polda Lampung

Mediamerdeka.co – Enam kepala desa se-Kecamatan Jati Agung Lampung Selatan,melaporkan dugaan penipuan proses pelepasan lahan, beberapa waktu lalu,ke Polda Lampung.Dengan bukti laporan polisi nomor : LP/1969/XII/2018/SPKT, hari Kamis 27-Desember-2018. Feriode,mewakili rekan kepala desa mendatangi Polda Lampung pada 27-Desember-2018.Dihadapan penyidik,Feri memberikan bukti-bukti berupa kwitansi tanda terima atas nama Iw dan surat …

Baca Selengkapnya

Danrem 043/Gatam Kolonel Kav Erwin Djatniko, S.Sos Pantau Lewat Udara

Lamsel,Mediamerdeka.co- Komandan Korem 043/Gatam Kolonel Kav Erwin Djatniko, S.Sos, minggu (30/12) memantau situasi lokasi pasca Tsunami Kabupaten Lampung selatan secara keseluruhan melalui Udara. Berangkat dari lapangan PU Cipta Karya Kabupaten Lampung Selatan, dengan menggunakan Helly Bell milik TNI AD. Dalam kegiatan pemantauan melalui udara, Danrem 043/Gatam didampingi Dandim 0421/Lamsel Letkol …

Baca Selengkapnya

2.923 Prajurit TNI AD Tetap Fokus Bantu Korban Tsunami Banten-Lampung 

Media merdeka.co-, PascaTsunami Selat Sunda yang terjadi 8 hari lalu (Sabtu,22/12/18), satuan jajaran TNI AD yang digelar di Lampung beserta unsur TNI dan Instansi terkait lainnya, masih tetap fokus melakukan upaya penyelamatan, evakuasi serta berbagai kegiatanpenyokong lainnya.Tersebut disampaikan oleh Kapendam II/Swj Kolonel Inf Djohan Darmawan dalam rilis tertulisnya, Palembang, Minggu (30/12/18). …

Baca Selengkapnya

Pemprov Sumbar Sumbang 600 Kg Rendang Daging untuk Pengungsi Tsunami Lampung

Mediamerdeka.co-Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) memberikan bantuan 600 Kg daging rendang untuk para korban dan pengungsi tsunami di Lampung. Bantuan diserahkan oleh Wakil Gubernur Sumatera Barat Nasrul Abit dan diterima oleh Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Lampung Sena Adiwitarta mewakili Gubernur Muhammad Ridho Ficardo. Pejabat yang turut mendampingi …

Baca Selengkapnya

Peduli Korban Tsunami Lampung Selatan, GWKP  Salurkan Bantuan

  Mediamerdeka.co- Group Warga Kota Panjang ( GWKP )) yang beralamat di Jalan Bahari Kelurahan Panjang Utara Kecamatan Panjang Kota Bandar Lampung, menyalurkan peduli tsunami Lampung Selatan. Bantuan itu berupa dana dan paket yang berisi perlengkapan mandi, obat-obatan serta kebutuhan sehari-hari lainnya. Bantuan diserahkan langsung oleh Ketua GWKP Aam Muharam …

Baca Selengkapnya