Lampung Selatan

Danramil 421-07/Sidomulyo Berikan Penyuluhan, Pada Siswa SMP Sidomulyo

Lamsel, Mediamerdeka.co- Pelajar Sekolah Menengah Pertama Negeri 1  Kecamatan Sidomulyo Lampung Selatan diminta tidak mudah percaya berita yang tidak jelas sumbernya atau hoak dan jangan mudah terhasut serta terpengaruh yang akan membuat keruh suasana di masyarakat. Hal itu disampaikan Danramil 421-07/Sidomulyo  Kapten Kav Suyanto dihadapan pelajar SMPN 1 Sidomulyo,  “Kegiatan …

Baca Selengkapnya

WFS: Santri Harus Kuat Dan Jadi Pejuang Umat

Lamsel, Mediamerdeka.co- DPD NasDem- Ketua DPD Partai NasDem Lampung Selatan Wahrul Fauzi Silalahi mengatakan penetapan hari santri pada tanggal 22 Oktober merupakan penghargaan terhadap peran para santri dalam memperjuangkan kemerdekaan. “Santri itu pejuang yang konsisten menjalankan dan menyebarkan kandungan nilai-nilai islam di Indonesia,” kata Wahrul dalam siaran persnya, Senin (22/10). Menurut …

Baca Selengkapnya

Jelang Pileg, Zulkifli Hasan, Ajak Masyarakat Palas dan Way Panji, Jaga Persatuan, Kerukunan dan Perdamaian

Lamsel, Mediamerdeka.co- Ketua MPR-RI Zulkifli Hasan, ajak masyarakat Kecamatan Sidomulyo, Palas dan Way Panji, Lampung Selatan, menjaga persatuan, kerukunan dan perdamaian menjelang pemilihan legislatif dan presiden. Meski beda pilihan pada saat pilpres nanti, masyarakat diminta harus tetap bersatu karena hal dan menjadi warga negara yang baik. “Ini tugas saya selaku Ketua …

Baca Selengkapnya

Mantan Kalapas Kalianda Diadili

MEDIAMERDEKA.CO- Mantan Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA, Kalianda, Lampung Selatan, Mukhlis Aji menjalani sidang perdananya. Dipengadilan Negeri Kelas IA, Tanjungkarang, Bandarlampung, Muchlis Adjie (51) terlihat tidak didampingi oleh penasehat hukum. Jaksa Penuntut Umum (JPU) Roosman Yusa mendakwa terdakwa dengan Pasal berlapis. Muchlis didakwa dengan Pasal 114 ayat (2) Jo. …

Baca Selengkapnya

KSKP Bakauheni Amankan Penyelundupan Narkotika dan Kulit Ular

Bakauheni, Mediamerdeka.co- Jajaran Kepolisian Sektor Kawasan Pelabuhan (KSKP) Bakauheni berhasil mengamankan pengiriman narkotika jenis ekstasi dan ganja. Kapolres Lampung Selatan, Ajun Komisaris Besar Polisi, M. Syarhan, didampingi Kepala KSKP AKP Rafli Yusuf Nugraha, Kasatnarkoba Iptu Ferdiansyah menyebut, pengamanan penyelundupan narkotika tersebut dilakukan di area pemeriksaan seaport interdiction Pelabuhan Penyeberangan Bakauheni Lampung Selatan. AKBP …

Baca Selengkapnya

Peran Pendamping Sangat Vital untuk Kesehatan Odapus

Lamsel-Peran pendamping orang dengan Lupus (Odapus) sangat vital dalam upaya penyembuhan seorang Odapus. Karena support orang terdekat sangat memengaruhi kondisi fisik dan psikis seorang Odapus. Demikian disampaikan oleh Ketua Komunitas Odapus Lampung (KOL), Merli Susanti dalam acara Launching Sekretariat KOL di Perumahan Natar Ida Blok C No.7 , Natar Lampung …

Baca Selengkapnya

Bupati Pesibar Hadiri Launching Desa Terang Tingkat Nasional di Natar, Lamsel

Mediamerdeka,co– Bupati Pesisir Barat menghadiri acara Launching Desa Terang tingkat nasional di Desa Krawangsari, Natar, Lampung Selatan, Lampung, yang diresmikan oleh Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah  Anak Agung Gde Ngurah Puspayoga, Sabtu (15/9/2018). Pada kesempatan itu Bupati Pesisir Barat DR. Drs. H. AGUS ISTIQLAL. SH., MH dan di dampingi …

Baca Selengkapnya

Polsek Bakauheni Gagalkan Pengiriman Anak Buaya Muara

Mediamerdeka.co-Polsek Kawasan Pelabuhan Bakauheni, Polres Lampung Selatan berhasil menggagalkan penyelundupan anakan buaya, jenis buaya muara (Crocodylus porosus). AKP Rafli Yusuf Nugraha,S.IK,MH Kepala KSKP. Bakauheni Polres Lampung Selatan [Foto: Henk Widi] Kapolsek Bakauheni, AKP Rafly Yusuf Nugraha,S.IK, MH menyebut, pengamanan buaya muara tersebut dilakukan, saat personilnya melakukan razia rutin di area Seaport …

Baca Selengkapnya

Nanang; Usaha Kelautan dan Perikanan Tangani Pengangguran

Mediamerdeka.co- Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Lampung Selatan (Lamsel) Nanang Ermanto mengatakan, usaha kelautan dan perikanan yang meliputi penangkapan, pembudidayaan dan pengolahan serta pemasaran ikan merupakan salah satu upaya meningkatkan tarap hidup masyarakat. “Usaha ini, alternatif menjawab permasalahan tingginya tingkat pengangguran,” kata Nanang disela-sela penyerahan bantuan kapal berkapasitas 3 gross tonnage (GT) …

Baca Selengkapnya