Lampung Selatan

Pemkab Lampung Selatan Memberikan Tunjangan Idulfitri Kepada Tenaga Harian Lepas Sukarela

Lampung Selatan (MM) – Tenaga Harian Lepas Sukarela (THLS) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan tersenyum lebar. Menjelang hari raya Idulfitri 1446 Hijriah, mereka kembali menerima tunjungan keagamaan sebesar Rp500 ribu dari Pemkab Lampung Selatan. Secara simbolis, tunjangan tersebut diserahkan Bupati Lampung Selatan, Radityo Egi Pratama (Egi), di Aula …

Baca Selengkapnya

Sampaikan Amanat Kapolri, Bupati Egi Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Krakatau 2025

Kalianda (MM) – Bupati Lampung Selatan, Radityo Egi Pratama, menjadi Inspektur dalam Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2025. Apel yang diikuti oleh jajaran TNI-Polri dan stakeholder terkait itu, dipusatkan di Lapangan Korpri, komplek perkantoran Pemkab Lampung Selatan, pada Kamis (20/3/2025). Turut hadir jajaran Forkompinda Lampung Selatan, Wakil Bupati Lampung Selatan, …

Baca Selengkapnya

Luncurkan Distribusi Beras Zakat Fitrah ASN, Bupati Egi: Harus Tepat Sasaran

KALIANDA (MM) – Bupati Lampung Selatan, Radityo Egi Pratama (Eg) secara resmi meluncurkan penyaluran beras zakat fitrah kepada mustahik (penerima zakat) melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Lampung Selatan, Kamis (20/3/2025). Kegiatan yang berlangsung di Halaman Masjid Agung Kalianda, dihadiri Ketua DPRD Kabupaten Lampung Selatan, Erma Yusneli Sekretaris Daerah Kabupaten …

Baca Selengkapnya

Pemkab Lampung Selatan Mulai Membayarkan Tunjangan Hari Raya (THR) bagi ASN Hingga Anggota DPRD

LAMSEL (MM) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan mulai membayarkan Tunjangan Hari Raya (THR) bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) hingga Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lampung Selatan. Secara simbolis THR diserahkan Bupati Lampung Selatan, Radityo Egi Pratama (Egi) kepada perwakilan ASN, di Aula Rajabasa, kantor bupati setempat, Rabu …

Baca Selengkapnya

Bahas Kesiapan Mudik di Lampung, Bupati Egi Rakor Bersama Mendagri dan Menhub di Kantor Gubernur

Bandar Lampung (MM) – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian dan Menteri Perhubungan (Menhub) melakukan rapat koordinasi (rakor) kesiapan mudik lebaran tahun 2025/1446 Hijriah di Provinsi Lampung. Rakor yang berlangsung di Ruang Rapat Utama Kantor Gubernur Lampung, diikuti Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal dan Bupati Lampung Selatan, Radityo Egi …

Baca Selengkapnya

Mendagri dan Menhub Melakukan Kunjungan Kerja Ke Kabupaten Lampung Selatan

Kalianda (MM) – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Republik Indonesia, Tito Karnavian, dan Menteri Perhubungan (Menhub) Republik Indonesia melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Lampung Selatan, Kamis (13/3/2025). Kunjungan tersebut dalam rangka mengecek kesiapan sarana dan prasarana angkutan lebaran 2025. Salah satu yang ditinjau yakni Unit Pelayanan Penimbangan Kendaraan Bermotor (UPPKB) atau …

Baca Selengkapnya

Bantu Masyarakat, Pemkab Lampung Selatan Gelar GPM Bersubsidi

Kalianda (MM) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP), menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) di Kantor Kelurahan Way Lubuk, Kecamatan Kalianda, Kamis (13/3/2025). Kegiatan dibuka secara seremonial oleh Kepala DKP Kabupaten Lampung Selatan, Eka Riantinawati serta dihadiri jajaran Kecamatan Kalianda dan Kelurahan Way Lubuk. Pelaksana tugas …

Baca Selengkapnya

Bupati Egi Dampingi Mendagri dan Menhub Tinjau UPPKB Jembatan Timbang Way Urang

Kalianda (MM) – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Republik Indonesia, Tito Karnavian, dan Menteri Perhubungan (Menhub) Republik Indonesia melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Lampung Selatan, Kamis (13/3/2025). Kunjungan tersebut dalam rangka mengecek kesiapan sarana dan prasarana angkutan lebaran 2025. Salah satu yang ditinjau yakni Unit Pelayanan Penimbangan Kendaraan Bermotor (UPPKB) atau …

Baca Selengkapnya