Pemkab

Update Covid-19 di Lampung, PDP Bertambah Jadi 64 orang

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)- Juru bicara (Jubir) Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Lampung, Dr.dr. Hj. Reihana, MKes menyampaikan update Covid-19 di Provinsi Lampung. Diketahui, jumlah PDP di Lampung bertambah lagi menjadi 64 orang. Melalui rilis dalam video yang disampaikan ke wartawan, Jumat (24/4/2020), Reihana menjelaskan, jumlah pasien yang terkonfirmasi Corona Virus …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Optimis 2021 Ekonomi Lampung Tumbuh 5,1 – 5,5 Persen

Bandarlampung, (Mediamerdeka.co)– Meski Bangsa Indonesia saat ini sedang dilanda musibah virus corona (Covid-19), tapi Gubernur Lampung Ir. Arinal Djunaidi tetap optimistis ekonomi Lampung akan tumbuh 5,1 sampai dengan 5,5 persen di tahun 2021. Sikap optimis diungkapkan Gubernur Arinal dalam Musrenbang Provinsi Lampung tahun 2020 dalam rangka menyusun Rencana Kerja Pemerintah …

Baca Selengkapnya

Musrenbang Tingkat Provinsi, Usulan Program Prioritas Kabupaten Lamsel Capai Rp 318 Miliar Lebih

Lamsel (Mediamerdeka.co)– Rekapitulasi usulan program atau kegiatan proritas pembangunan Kabupaten Lampung Selatan melalui sumber pendanaan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Lampung tahun 2021 mencapai Rp.318.539.300.000. Hal itu terungkap dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Provinsi Lampung dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Lampung tahun 2021 yang dilakukan …

Baca Selengkapnya

Masuki Bulan Suci Ramadhan, Gubernur Gelar Rakor Bersama Bupati/Walikota se-Provinsi Lampung

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)– Memasuki Bulan Suci Ramadhan 1441 Hijriyah, Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menggelar rapat koordinasi (rakor) dengan Bupati/Walikota se-Provinsi Lampung melalui virtual meeting di Ruang Command Center, Dinas Kominfotik Provinsi Lampung, Kamis (23/4/2020). Selain membahas langkah-langkah pencegahan dan pengendalian Covid-19 di Bulan Ramadhan, rakor juga membahas ibadah Ramadhan yang dilakukan …

Baca Selengkapnya

Pemprov Lampung dan Divre IV Tanjung Karang Gelar Simulasi Penanganan Covid-19

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)- Pemerintah Provinsi Lampung dan PT KAI Stasiun Tanjung Karang melakukan simulasi penanganan penyebaran pandemi Covid-19 di Stasiun Kereta Api Tanjung Karang, Bandar Lampung, Kamis (23/04). Asisten I Pemerintah Provinsi Lampung Irwan S Marpaung saat menghadiri simulasi tersebut mengucapkan terimakasih kepada Kepala Divre IV Stasiun Tanjung Karang yang telah …

Baca Selengkapnya

Peduli Covid-19, IKA_UNDIP Berikan Bantuan APD ke RSUDAM

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)- Peduli terhadap tenaga medis Lampung datang dari Dewan Pengurus Daerah (DPD) Ikatan Keluarga Alumni Universitas Diponegoro (IKA-UNDIP) Provinsi Lampung. Alumni UNDIP memberikan bantuan kepada tenaga medis yang bekerja sebagai garda terdepan penanganan pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Provinsi Lampung. Ketua DPD IKA UNDIP Provinsi Lampung, Hertanto …

Baca Selengkapnya

Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Lampung Terima Bantuan Sosial Handsanitizer

Bandarlampung (Mediamerdeka.co) — Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menghadiri kegiatan Penyerahan Bantuan Sosial dari PT Kosmetikatama Super Indah kepada Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Lampung, di Posko Gugus Tugas Covid-19, Ruang Abung Balai Keratun, Kamis (23/4). Bantuan Sosial yang diterima langsung oleh Arinal Djunaidi selaku Ketua Tim Gugus Tugas Penanganan …

Baca Selengkapnya

Pemprov Gelar Musrenbang dan Penyusunan RKPD 2020

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)-Pemerintah Provinsi Lampung menggelar Musrenbang dan Penyusunan RKPD 2021 secara virtual atau online, di ruang Balai Keratun Lt. III Komplek kantor Gubernur, Kamis (23/4/2020). Musrenbang yang dihadiri oleh Gubernur Lampung Ir. Arinal Djunaidi, Wagub Chusnunia, Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay, Wakapolda Brigjen Pol Sudarsono, Sekdaprov Fahrizal Darminto dan para …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Segera Distribusikan 1000 Botol Handsanitizer

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)— Gubernur Lampung Arinal Djunaidi selaku Ketua Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Lampung segera menyalurkan bantuan 1000 botol handsanitizer dari PT. Inez Kosmetik, yang saat ini handsanitizer itu sedang sangat sulit didapatkan. Bantuan tersebut diterima Gubernur Arinal di Posko Satgas Terpadu Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Lampung, Ruang …

Baca Selengkapnya

Jelang Ramadhan, Desa Bandar Abung Semprot Cairan Disinfektan

Lampura,Mediamerdeka.co–Menjelang bulan suci Ramadhan upaya pencegahan penyebaran virus corona atau covid 19 terus dilakukan. Untuk kesekian kalinya pemerintah desa Bandar Abung dan relawan covid 19 lakukan penyemprotan Disinfektan dari rumah kerumah di wilayah desa bandar abung, kecamatan Abung Surakarta Lampung Utara, Kamis (23/4) Selain kegiatan penyemprotan Disinfektan dilakukan juga pembagian …

Baca Selengkapnya