Bandarlampung, Mediamerdeka.co- Run 10K dan Fun Walk ulang tahun PT. Bukit Asam Tbk ke-39, berlangsung meriah Minggu (9/3/2020). Gubernur Lampung dan Wakil Gubernur Arinal Djunaidi-Chusnunia Chalim, anggota Forkopimda seperti Kapolda Irjen Pol Purwadi Arianto dan pimpinan tiga matra TNI di Lampung turut ambil bagian dalam walk fun PTBA. Ketua Tim …
Baca SelengkapnyaPemkab Way Kanan Kembangkan Pertanian Organik
Waykanan (Mediamerdeka.co)- Kabupaten Waykanan mengembangkan kawasan pertanian organik, guna mewujudkan pola pertanian berkelanjutan. “Saat ini kami tengah mengembangkan kawasan pertanian organik yang meliputi beberapa komoditas seperti beras organik, dan buah-buahan organik, untuk mewujudkan pola pertanian berkelanjutan, ” ujar Wakil Bupati Way Kanan Edward Antony, di Bandarlampung, Sabtu (07/03). Ia mengatakan, …
Baca SelengkapnyaBupati Tubaba Minta BUMT Tingkatkan Ekonomi Masyarakat
Tubaba (Mediamerdeka.co)- Pemerintah Kabupaten Tulangbawang Barat melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Tiyuh (DPMD) menggelar pelatihan dalam rangka mengativasi dan Penyelenggaraan Tata kelola Badan Usaha Milik Tiyuh (BUMT). Kegiatan yang berlangsung selama dua hari 6-7 Maret 2020 itu berlangsung di Wisma Asri Tiyuh Tirta Makmur, Kecamatan Tulang Bawang Tengah, kabupaten setempat. …
Baca SelengkapnyaWagub Nunik Resmikan Madrasah Dinniyah Raudlatul Falah
Lamsel (Mediamerdeka.co)– Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) meresmikan Madrasah Dinniyah (TPA) Raudlatul Falah di Desa Purwodadi Simpang, Kecamatan Tanjung Bintang, Kabupaten Lampung Selatan, Sabtu (7/3/2020). Pembangunan Madrasah Dinniyah Raudlatul Falah ini atas kerjasama Bank BTPN Syariah dengan Yayasan Prakarsa Kemandirian. “Bersyukur sekali bagi pemerintah, saya mengucapkan terimakasih terkhusus kepada …
Baca SelengkapnyaWagub Nunik Dorong Penyuluh Pertanian Cegah Terjadinya Alih Fungsi Lahan
Bandarlampung (Mediamerdeka.co)- Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) mendorong para penyuluh pertanian bergadengan tangan bersama pemerintah mewujudkan Rakyat Lampung Berjaya. Salah satunya dengan melakukan perlindungan lahan pertanian dan regenerasi pertanian di kalangan generasi muda. Hal tersebut disampaikan Wagub Nunik saat menghadiri Sosialisasi Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2019 tentang Sistem Budi …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Bertemu Para BUMD DKI Jakarta Untuk Membangun Kerjasama Dalam Penuhi kebutuhan Pangan
Jakarta, Mediamerdeka.co–Gubernur Lampung Arinal Djunaidi terus berkomitmen melakukan percepatan pembangunan Pertanian Provinsi Lampung melalui Program Kartu Petani Berjaya (KPB). Usai memastikan ketersediaan suplai pupuk melalui Kartu Petani Berjaya, Gubernur Arinal lakukan pertemuan dengan BUMD DKI Jakarta guna membangun kerjasama dalam memenuhi kebutuhan pangan strategis DKI Jakarta, di Hotel Dharmawangsa, Jakarta, …
Baca SelengkapnyaAudiensi GTKHNK 35+, Nanang Dukung Penuh Keinginan Guru dan Tenaga Pendidik Honorer Non-Kategori
Kalianda (Mediamerdeka.co)- Plt. Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto didampingi Pj. Sekdakab Lampung Selatan, Thamrin, S.Sos, MM, Plt. Kadis Pendidikan, Thomas Amirico, S.STP, MH dan Kadis Kominfo, M. Sefri Masidan, S.Sos menerima kunjungan Guru dan Tenaga Kependidikan Honorer Non-Kategori (GTKHNK) 35+ Lampung Selatan di ruang rapat Kantor Bupati Lampung Selatan, …
Baca SelengkapnyaTinjau Jembatan Berundung Kec. Ketapang, Nanang Janji Akan Segera Perbaiki
Ketapang (Mediamerdeka.co)– Pelaksana tugas (Plt) Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto, meninjau jembatan yang melintas diatas Parit 5 Dusun Satu, Desa Berundung, Kecamatan Ketapang, Jum’at (6/3/2020). Jembatan yang dibangun oleh Balai Besar Propinsi Lampung sejak puluhan tahun yang lalu tersebut, pada kanan kiri tiang jembatan sudah tidak kokoh lagi menempel …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Buka Akses Pupuk Petani, Direspons Positif Dua Perusahaan
Jatim (Mediamerdeka.co)– Upaya Gubernur Lampung Arinal Djunaidi dalam membuka akses kemudahan petani memperoleh pupuk mendapat respons positif. Dua perusahaan pupuk, yakni PT. Petrokimia Gresik dan PT.Hanampi Sejahtera Kahuripan (HSK) siap mendukung pembangunan pertanian Lampung melalui Program Kartu Petani Berjaya (KPB). Hal tersebut terungkap dalam kunjungan kerja Gubernur Lampung Arinal Djunaidi …
Baca SelengkapnyaWakil Bupati Tubaba Coffee Morning Bersama Forkopimda
Tubaba (Mediamerdeka.co)-Wakil Bupati Tulangbawang Barat Fauzi Hasan, SE., MM menghadiri kegiatan forum silaturahmi Forkopimda Tubaba (Coffee Morning) di Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Panaragan Jaya Kabupaten setempat, Jumat (06/3/2020). Turut mendampingi wakil bupati, Sekretaris Daerah Kabupaten Tulangbawang Barat Herwan Sahri. Selain itu juga hadir Kapolres Tubaba, Dandim 0412 yang …
Baca Selengkapnya
MediaMerdeka Demokrasi Dalam Pemberitaan
