Pemprov Lampung

Gubernur Arinal dan Riana Senam Bersama Ribuan Masyarakat Pringsewu Ikuti Gebyar Posyandu 2024

Pringsewu (MM)– Gubernur Lampung Arinal Djunaidi dan Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal senam bersama ribuan masyarakat di Halaman Kantor Pemda Kabupaten Pringsewu, Jum’at (03/05/2024). Acara yang diikuti juga oleh Pj. Bupati Pringsewu Marindo Kurniawan dan jajaran Forkopimda Pringsewu tersebut dimeriahkan dengan berbagai macam doorprize …

Baca Selengkapnya

Sekdaprov Fahrizal Jadi Irup Upacara HUT Satpol PP dan Satlinmas

Bandarlampung (MM)- Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, mewakili Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menjadi Inspektur Upacara Gelar Pasukan HUT Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) ke- 74 dan Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) ke- 62 Tingkat Provinsi Lampung Tahun 2024 di Lapangan Korpri, Komplek Kantor Pemerintah Provinsi Lampung, Jumat (3/5/2024). Dalam …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Resmikan Gedung Perpustakaan Lampung dan Buka Festival Literasi Tahun 2024

Bandarlampung (MM)- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi meresmikan Gedung Perpustakaan Provinsi Lampung sekaligus membuka Festival Literasi Tahun 2024 Gedung Perpustakaan Provinsi Lampung, Kamis (2/5/2024). Gedung Perpustakaan atau Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Lampung ini berlokasi di Jalan Z.A Pagar Alam No.52, Bandar Lampung. Bertajuk “Perpustakaan Bertransformasi, Literasi Maju, Lampung Berjaya” Peresmian …

Baca Selengkapnya

Sekdaprov Fahrizal Pimpin Upacara Hardiknas Tahun 2024

Bandarlampung (MM) -Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto memimpin Upacara Memperingati Hari Pendidikan Nasional Tahun 2024, di Lapangan Korpri Komplek Kantor Gubernur, Bandarlampung, Kamis, (02/05/2024) pagi. Dalam kesempatan itu, Sekdaprov Fahrizal membacakan amanat dari Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknogi Republik Indonesia Nadiem Anwar Makarim. Sekdaprov Fahrizal menyampaikan rasa terima …

Baca Selengkapnya

Dekranasda Kembali Gelar Lampung Craf 2024

Bandarlampung (MM) – Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Lampung yang diketuai oleh Riana Sari Arinal, kembali menggelar Lampung Craft 2024. Pameran kerajinan terbesar yang bekerjasama dengan Pemprov Lampung akan digelar di Graha Wangsa Kecamatan Bumi Waras Bandarlampung, pada 7-11 Mei 2024. Panitia Pelaksana telah mempersiapkan pelaksanaan Lampung Craft ke-5 …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Nobar Laga Semifinal Piala Asia U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Bandarlampung (MM)- Gubernur Arinal Djunaidi didampingi Ketua TP PKK Provinsi Lampung Riana Sari Arinal menyaksikan langsung Laga Semifinal Piala Asia U23, Indonesia Vs Uzbekistan, dari Lapangan Korpri Komplek Kantor Gubernur, Senin (29/4/2024). Sebelum laga dimulai, ribuan masyarakat yang memadati Lapangan Korpri dihibur oleh penampilan artis Masitoh. Gubernur juga membagikan berbagai …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal dan Riana Sari Serta Ribuan Peserta Ramaikan Lampung Half Marathon 2024

Bandarlampung (MM)- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi dan Ibu Riana Sari Arinal serta Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto meramaikan Lampung Half Marathon 2024 bersama sedikitnya 5000 peserta dari lokal, nasional dan internasional di Gerbang Kantor Pemerintah Provinsi Lampung, Minggu (28/4/2024). Acara tersebut dilepas langsung oleh Gubernur dengan rute jalan raya …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Lepas Kirab Marching Band dan Karnaval Pawai Kendaraan Hias HUT ke-60

Bandarlampung (MM)- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi melepas Kirab Marching Band dan Karnaval Pawai Kendaraan Hias dalam rangka HUT Lampung ke-60 di Mahan Agung, Bandarlampung, Sabtu (27/04/2024). Gubernur didampingi Ketua PDBI Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal, Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto dan jajaran Forkopimda Pemerintah Provinsi Lampung secara resmi …

Baca Selengkapnya

Kemendag Apresiasi Pemprov Lampung Atas Meningkatnya IKK

Bandarlampung (MM)- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi diwakili Sekretaris Daerah Provinsi Lampung, Fahrizal Darminto, ikut senam bersama dalam rangka peringatan Hari Konsumen Nasional 2024, di Lapangan Korpri Kantor Gubernur Lampung, Jumat, 26 April 2024. Fahrizal menyatakan perlindungan konsumen bertujuan meningkatkan kesadaran, kemampuan, dan kemandirian konsumen untuk melindungi diri, serta menumbuhkan kesadaran pelaku …

Baca Selengkapnya

Sekdaprov Lampung Buka Peringatan Harkonas dan Bazar UMKM

Bandarlampung (MM)- Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, mewakili Gubernur Lampung Arinal Djunaidi, membuka Peringatan Hari Konsumen Nasional (Harkonas) dan Bazar Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), sekaligus merayakan Hari Jadi Provinsi Lampung ke-60 dengan dimeriahkan senam bersama di Lapangan Kopri, Komplek Dinas Kantor Gubernur, Jum’at (26/4/2024). Tema yang diusung dalam …

Baca Selengkapnya