Bandarlampung (MM)– Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal memberikan bantuan program Siger kepada warga Sumur Batu, Kecamatan Teluk Betung Utara, Bandarlampung, Jum’at (26/4/2024). Adapun bantuan diberikan sebanyak 180 paket sembako dari program gerakan Siger (Saatnya Ikut Bergerak Untuk Rakyat yang Membutuhkan). “Semoga ini dapat diterima dengan …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Minta Netralitas ASN Pada Pilkada 2024
Bandarlampung (MM)-Gubernur Lampung Arinal Djunaidi diwakili Asisten Administrasi Umum Setdaprov Lampung, Senen Mustakim, resmi membuka rapat koordinasi Pengawasan Netralitas ASN Pemerintah Provinsi Lampung, di Gedung Pusiban Kantor Gubernur, Kamis, 25 April 2024. Rakor pengawasan netralitas ini dilaksanakan, guna memastikan para ASN di lingkungan Pemprov Lampung untuk bersikap netral dalam pelaksanaan Pilkada …
Baca SelengkapnyaKirab Drumband dan Mobil Hias Meriahkan HUT Lampung ke-60
Bandarlampung (MM)–Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-60 Provinsi Lampung, Pemerintah Provinsi Lampung menggelar pawai Drumband/Marching Band dan Mobil Hias. Acara ini akan dilaksanakan pada Sabtu, 27 April 2024 mulai pukul 13.00 WIB dan akan dilepas langsung oleh Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi dari Mahan Agung Jl. Dr. Susilo Bandar …
Baca SelengkapnyaDisperindag Lampung Bazar UMKM dan Pasar Murah
Bandarlampung (MM)–Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Lampung ke-60 dan Hari Konsumen Nasional Tahun 2024, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Lampung menggelar Bazar UMKM dan Pasar Murah Lampung Berjaya pada 24-28 April 2024, di Lapangan Korpri, Komplek Kantor Gubernur Lampung, Rabu (24/04/2024). Pembukaan Bazar UMKM dibuka oleh Ketua …
Baca SelengkapnyaRiana Sari Hadiri Halalbihalal & HUT Ke-1 PWP SS Lampung
Bandarlampung (MM)-Ketua TP PKK Lampung, Riana Sari Arinal, hadiri milad ke-1 Perkumpulan Wanita Palembang Sumatera Selatan Pusat (PWP SS) Provinsi Lampung dan halalbihalal Idulfitri 1445 H, di Graha Wangsa, Kota Bandar Lampung, Rabu, 24 April 2024. Dalam sambutannya, ia menyampaikan ucapan selamat hari raya Idulfitri 1 Syawal 1445 H. “Mohon …
Baca SelengkapnyaRiana Sari Arinal Hadiri Milad dan Halal Bihalal Idul Fitri 1445 H Perkumpulan Wanita Palembang Sumsel
Bandarlampung (MM)- Ketua TP PKK Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal menghadiri Milad Perkumpulan Wanita Palembang Sumatera Selatan Pusat (PWP SS) Provinsi Lampung Ke -1 dan Halal Bihalal Idul Fitri 1445 H, yang berlangsung di Graha Wangsa, Bandar Lampung, Rabu (24/4/2024). Dalam sambutannya, Ibu Riana menyampaikan ucapan Selamat Hari Raya …
Baca SelengkapnyaMeriahkan Hari Kartini dan Hari Jadi Provinsi Lampung ke- 60, TP PKK Lampung Gelar Lomba Memancing dan Nyeruit Bareng
Lamsel (MM)- Pemerintah Provinsi Lampung bersama Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Lampung menyelenggarakan Lomba Memancing dan Nyeruit Bareng di PKK Agropark Lampung, Sabah Balau, Kecamatan Tanjung Bintang, Kabupaten Lampung Selatan, Selasa (23/4/2024). Kegiatan ini dalam rangka memeriahkan Hari Kartini ke-145 dan Hari Jadi Provinsi Lampung ke- 60. …
Baca SelengkapnyaPemprov bersama TP PKK Provinsi Lampung Menggelar Lomba Memancing dan Nyeruit Bareng
LAMPUNG SELATAN – (MM)- Pemerintah Provinsi Lampung bersama Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Lampung menyelenggarakan Lomba Memancing dan Nyeruit Bareng di PKK Agropark Lampung, Sabah Balau, Kecamatan Tanjung Bintang, Kabupaten Lampung Selatan, Selasa (23/4/2024). Kegiatan ini dalam rangka memeriahkan Hari Kartini ke-145 dan Hari Jadi Provinsi Lampung …
Baca SelengkapnyaRiana Sari Arinal Serahkan Bantuan dari Program Yansos Jejama bagi Penyandang Disabilitas
Lampura (MM)- Ketua Umum Perhimpunan Komunitas Disabilitas Lampung (PKDL) Ibu Riana Sari Arinal menyerahkan bantuan sosial dari program Pelayanan Sosial Jejaring Masyarakat (Yansos Jejama) kepada penyandang disabilitas, di Aula Kantor Kecamatan Abung Barat, Lampung Utara, Senin (22/4/2024). Program ini terselenggara atas kerjasama Pemerintah Provinsi Lampung melalui Dinas Sosial Provinsi Lampung …
Baca SelengkapnyaInspektur Provinsi Lampung Fredy Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah melalui Virtual Meeting
Bandarlampung (MM)- Inspektur Provinsi Lampung Fredy mengikuti rapat koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah melalui Virtual Meeting yang dipimpin oleh Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia, Muhammad Tito Karnavian, dari Ruang Command Center Lantai II Diskominfotik Provinsi Lampung, Senin, 22 April 2024. Pada pengantarnya, Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia, Muhammad Tito Karnavian, menyampaikan …
Baca Selengkapnya
MediaMerdeka Demokrasi Dalam Pemberitaan
