Pemprov Lampung

Gubernur Arinal Raih Penghargaan Pembina Terbaik TTG dan Posyantek Tingkat Nasional 2023

Bandarlampung, (MM)- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi Raih Penghargaan Sebagai Gubernur Pembina Terbaik Teknologi Tepat Guna dan Posyantek Tingkat Nasional Tahun 2023. Piagam Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar pada pembukaan Gelar Teknologi Tepat Guna Nusantara (GTTGN) XXIV Tahun 2023, …

Baca Selengkapnya

Gala Dinner GTTGN XXIV 2023, Gubernur Arinal Jamu dan Ucapkan Selamat Datang

Bandarlampung (MM)—- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menjamu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Gubernur se- Indonesia dalam acara Gala Dinner kegiatan Gelar Teknologi Tepat Guna Nusantara (GTTGN) XXIV Tahun 2023, di Ballroom Hotel Novotel, Bandar Lampung, Selasa (6/6/2023) malam. Pada kesempatan itu, Gubernur …

Baca Selengkapnya

Pemprov Lampung Bersama Civitas Perguruan Tinggi Bahas Pengelolaan Sampah

Bandarlampung, (MM)– Pemerintah Provinsi Lampun bersama civitas akademika perguruan tinggi di Lampung membahas pengelolaan sampah pada Seminar Lingkungan dalam Rangka Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2023, di Swiss-Belhotel, Bandarlampung, Selasa (06/06/2023). Seminar dibuka Sekdaprov Fahrizal Darminto, mewakili Gubernur Lampung Arinal Djunaidi. Seminar menghadirkan sejumlah Narasumber yang berasal dari Balai Pengendalian Perubahan …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Bersama Riana Sari Arinal Resmi Membuka Lampung Craft IV 2023

Bandarlampung, (MM)- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi dan Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal secara resmi membuka Lampung Craft IV Tahun 2023, di Graha Wangsa, Bumi Waras, Bandar Lampung, Selasa (6/6/2023). Lampung Craft 2023 ini akan berlangsung mulai dari tanggal 6 Juni sampai 10 Juni …

Baca Selengkapnya

Besok, Gubernur Arinal Buka Lampung Craft 2023

Bandarlampung, (MM)- Gubernur Lampung Ir. Arinal Djunaidi, direncanakan membuka Lampung Craft 2023 (pameran kerajinan), di Graha Wangsa Bumi Waras Bandarlampung, besok Selasa (6/6/2023). Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Lampung Riana Sari Arinal, Wakil Ketua Mamiyani Fahrizal, Sekretaris Dekranasda Rusdiyana Adi, Ketua Panitia Syamsurizal dan panitia, Senin (5/6), telah …

Baca Selengkapnya

Riana Sari Arinal Riana Pimpin Rapat Persiapan Jumbara PMR Tingkat Nasional IX

Lamsel, (MM)- Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal mengajak semua pihak terkait dapat bersama-sama menyukseskan Jumpa Bakti Gembira (Jumbara) PMR Tingkat Nasional IX Tahun 2023 yang diadakan di Provinsi Lampung. Hal tersebut disampaikan Ibu Riana saat memimpin Rapat Persiapan penyelenggaraan Jumbara PMR Tingkat Nasional IX, …

Baca Selengkapnya

Wagub Nunik Harapkan KKSS Beri Kontribusi Pembangunan Lampung

Bandarlampung, (MM)- Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) berharap kehadiran Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) di Provinsi Lampung memberikan kontribusi untuk kemajuan pembangunan mewujudkan Rakyat Lampung Berjaya. Hal itu disampaikan Wagub saat membuka Musyawarah Kerja Wilayah (Muskerwil) Badan Pengurus Wilayah (BPW) KKSS Provinsi Lampung Tahun 2023 di Hotel Horison Bandar …

Baca Selengkapnya

Arinal Tinjau Rehabilitasi Jalan Provinsi Ruas Gedong Tataan-Kedondong

Pesawaran, (MM)-Gubernur Lampung Arinal Djunaidi meninjau kemajuan pengerjaan rehabilitasi Jalan Provinsi di Ruas Gedong Tataan-Kedondong, Kabupaten Pesawaran, yang masuk dalam prioritas pembangunan Pemerintah Provinsi Lampung tahun 2023, Jum’at (2/6/2023). Rehabilitasi jalan tersebut mencakup 837 meter jalan rusak yang terletak di Desa Banjar Negeri, Kecamatan Way Lima dengan jenis penanganan yaitu …

Baca Selengkapnya

Gubernur Lampung, Mentan, dan Mendag Lakukan Gerakan Tanam Kedelai di Tanggamus

Tanggamus, (MM)- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi bersama Menteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan dan Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo melakukan Gerakan Tanam Kedelai di Pekon Banjarmasin, Kecamatan Bulok, Kabupaten Tanggamus, Jum’at (2/6/2023). Gubernur Lampung menyambut baik diadakannya Gerakan Tanam Kedelai kegiatan pengembangan Kawasan kedelai di Gapoktan Umbul solo ini. Ia …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Inspektur Upacara Hari Lahir Pancasila ke-78

Bandarlampung, (MM)-Gubernur Lampung Ir. Arinal Djunaidi menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila ke-78 Tahun 2023, di Lapangan Korpri, Kamis (1/06/2023). Dalam upacara tersebut, bertindak sebagai Komandan Upacara Mayor Inf. Arief Rahman Hakim, Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumay membacakan teks Pancasila dan Wakil Ketua DPRD Provinsi Lampung Ririn Kuswantari membacakan teks …

Baca Selengkapnya