Bandarlampung ( Mediamerdeka)—– Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, memimpin rapat pemantapan dukungan Teknologi Informasi di lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung, di Ruang Rapat Sekda, Rabu (11/01/2023). Hadir dalam acara Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Kadis Penanaman Modal dan PTSP, Karo Pengadaan Barang dan Jasa, Plt. Karo Perekonomian. Kadis Kominfotik Provinsi Lampung …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Sambut Baik Penyelenggaraan Muswil PW Muhammadiyah Lampung 11–12 Februari 2023
Bandarlampung ( Mediamerdeka)——— Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menyambut baik dan mendukung penyelenggaraan Musyawarah Wilayah (Muswil) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Lampung pada 11–12 Februari 2023 mendatang di Kabupaten Lampung Timur. Dukungan itu disampaikan Gubernur saat menerima audiensi dari PWM Lampung, di Mahan Agung, Selasa (10/1/2023). “Kami sangat mendukung dan Insha Allah …
Baca SelengkapnyaRakor, Realisasi Pendapatan dan Realisasi Belanja Provinsi Lampung 2022 Diatas Rata – Rata Provinsi
Bandarlampung (Mediamerdeka)— Pemprov Lampung diwakili oleh Asisten Perekonomian & Pembangunan Setdaprov Lampung, Kusnardi, mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah yang dipimpin langsung oleh Menteri Dalam Negeri secara daring, di Ruang Command Center Dinas Kominfotik Provinsi Lampung, Senin (9/1/23). Di dalam Rapat Koordinasi, Kepala BPS Margo Yuwono menyebutkan beberapa kelompok yang …
Baca SelengkapnyaGubernur Lampung Arinal Terima Audiensi Majelis Daerah Lampung Gereja Pentakosta di Indonesia GPdI
Bandarlampung ( Mediamerdeka)—– —- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menerima audiensi Majelis Daerah Lampung Gereja Pentakosta di Indonesia (GPdI) di Mahan Agung, Senin (9/1/2023). Pada kesempatan tersebut Gubernur Arinal mengajak GPdI Lampung menjaga suasana kondusif kerukunan antarumat beragama di Provinsi Lampung. Gubernur Arinal berpendapat bahwa persatuan antarumat beragama sangat perlu untuk …
Baca SelengkapnyaSekdapov Pimpin Apel Perdana Tahun 2023 di Lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung
Bandarlampung ( Mediamerdeka)—— Pasca dicabutnya kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), oleh Pemerintah Pusat beberapa waktu yang lalu, Pemerintah Provinsi Lampung menggelar apel pagi perdana di tahun 2023, bersama seluruh jajaran OPD yang dilaksanakan di Lapangan KORPRI, Senin (09/1/2023). Gubernur Lampung dalam arahan yang disampaikan oleh Sekertaris Daerah Provinsi Lampung …
Baca SelengkapnyaWagub Chusnunia Hadiri Pengajian Akbar Haul K.H. Maksum dan K.H. Abdul Chalim Maftuhin
Lamtim ( Mediamerdeka)—- Wakil Gubernur Lampung, Chusnunia, menghadiri acara pengajian akbar dalam rangka haul K.H. Maksum dan K.H. Abdul Chalim Maftuhin, di Lapangan Karang Anom, Minggu (08/01/2023). Dalam acara yang berlangsung khidmat tersebut, Wakil Gubernur Chusnunia menyampaikan beberapa hal terkait permasalahan yang terjadi di Kabupaten Lampung Timur dan menjadi perhatian …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Resmikan Pura Catur Parhyangan Maha Gotra Pasek Sanak Sapta Rsi
Lampung Tengah ( Mediamerdeka)—— Gubernur Lampung Arinal Djunaidi meresmikan Pura Catur Parhyangan Maha Gotra Pasek Sanak Sapta Rsi (MGPSSR) Provinsi Lampung di Kecamatan Seputih Banyak, Kabupaten Lampung Tengah, Jumat (6/1/2023). Pura ini diharapkan menjadi salah satu potensi Wisata Rohani Umat Hindu di Provinsi Lampung. “Saya menyambut baik umat Hindu MGPSSR …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Resmikan Pembangunan Jalan dan Pedestrian Ruas Mayjend. H.M Ryacudu
Bandarlampung ( Mediamerdeka)–Gubernur Lampung Arinal Djunaidi resmikan pembangunan jalan dan pedestrian Jalan Provinsi Ruas Mayjend. H.M Ryacudu, di halaman Rumah Makan Seruit Ibu Lin, Kamis (05/01/2023). Gubernur menyatakan bahwa Pemerintah Provinsi Lampung memprioritaskan pengembangan infrastruktur, diantaranya jalan, sebagai daya ungkit perekonomian daerah bagi efisiensi produksi yang sejalan dengan misi ke-4 …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Berharap Penyuluh KB Terus Sosialisasikan Arti Pentingnya Keluarga Berencana bagi Masyarakat
Bandarlampung ( Mediamerdeka)—–Gubernur Lampung Arinal Djunaidi berharap para penyuluh yang tergabung dalam Ikatan Penyuluh Keluarga Berencana (IPeKB) Provinsi Lampung terus sosialisasikan arti pentingnya Keluarga Berencana (KB) bagi Masyarakat. Hal itu disampaikan Gubernur Arinal saat menerima audiensi IPeKB Provinsi Lampung di Mahan Agung, Rabu (03/01/2032). Pada kesempatan itu, Gubernur Arinal minta …
Baca SelengkapnyaMemasuki Tahun 2023, Pemprov Lampung Gelar Doa Syukur Atas Pencapaian Prestasi Di Tahun 2022
Bandarlampung ( Mediamerdeka)–Atas keberhasilan serta kelancaran dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Provinsi Lampung Tahun 2022, Gubernur Lampung Arinal Djunaidi bersama Forkopimda Provinsi Lampung dan Stake Holder terkait, menggelar Doa Syukur di Rumah Dinas Gubernur Lampung, Mahan Agung, Rabu (04/01/2023). Kegiatan diawali dengan pembacaan ayat suci Al-Quran oleh Rizki Amalia SE Juara 1 …
Baca Selengkapnya
MediaMerdeka Demokrasi Dalam Pemberitaan
