Bandarlampung ( Mediamerdeka )— Memasuki hari ke-8 Bulan Suci Ramadhan 1442 Hijriah, Ketua Umum Lembaga Koordinasi Kesejahteraan Sosial (LKKS) Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal membagikan hidangan berbuka puasa (nasi kotak) untuk warga kurang mampu, lansia, dan anak terlantar, di Kelurahan Kuripan, Kecamatan Teluk Betung Barat, Bandar Lampung, Selasa (20/4/2021). …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi Terintegrasi Bersama KPK RI
Bandarlampung ( Mediamerdeka ) — Gubernur Arinal Djunaidi menghadiri Rapat Koordinasi Pemberantasan Korupsi Terintegrasi bersama Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI, bertempat di Gedung Pusiban, Selasa (20/04). Turut hadir dalam Rakor, Wakil Ketua KPK RI, Wakil Direktur Utama PT PLN, Bupati/Walikota se-Provinsi Lampung, Sekretaris Daerah Provinsi Lampung, Inspektur Provinsi Lampung, Kakanwil …
Baca SelengkapnyaRiana Sari Arinal Buka Bazar Takjil Ramadhan
Bandarlampung ( Mediamerdeka )—- Ketua Dekranasda Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal membuka kegiatan Bazar Takjil Ramadhan di Halaman Kantor Dekranasda Provinsi Lampung, Senin (19/04/2021). Kegiatan yang juga disaksikan Gubernur Lampung Arinal Djunaidi ini rencananya berlangsung 19 April – 9 Mei 2021. Menurut Ibu Riana, Bazar ini selain sebagai sarana …
Baca SelengkapnyaPemprov Siap Tindaklanjuti Kegiatan Pembinaan Keagamaan dalam Memerangi Radikalisme
Bandarlampung ( Mediamerdeka )—– Pemerintah Provinsi Lampung siap menindaklanjuti berbagai kegiatan pembinaan keagamaan, termasuk memerangi radikalisme di kalangan generasi milenial guna mewujudkan Provinsi Lampung yang aman, damai, dan berjaya. Hal itu diungkapkan Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim saat menerima audiensi para pengurus Forum Kerukunanan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Lampung, di …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Serahkan Dokumen LKPJ Kepala Daerah Tahun 2020 kepada Ketua DPRD Lampung
Bandarlampung ( Mediamerdeka ) — Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menyerahkan dokumen Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Kepala Daerah Provinsi Lampung Tahun Anggaran 2020 kepada Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumay dalam Rapat Paripurna DPRD, di Ruang Sidang DPRD Provinsi Lampung, Senin (19/4/2021). Sebelumya, naskah LKPJ Kepala Daerah Provinsi Lampung Tahun …
Baca SelengkapnyaPemprov Lampung Minta Stakeholder Perketat Protokol Kesehatan dan Sosialisasikan Vaksinasi kepada Calon Haji
Bandarlampung ( Mediamerdeka)— Sambil menunggu kepastiaan keberangkatan haji tahun 2021, Pemerintah Provinsi Lampung, melalui Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik), minta stakeholder terkait perketat protokol kesehatan dan lakukan sosialisasi pemberian vaksinasi kepada jamaah calon haji Lampung. Hal itu disampaikan Wagub Nunik saat membuka webinar Asosiasi Kesehatan Haji Indonesia (AKHI) Lampung …
Baca SelengkapnyaBerbagi di Bulan Ramadhan, Riana Sari Arinal Bagikan Ribuan Nasi Kotak
Bandarlampung ( Mediamerdeka)— Ketua Umum Lembaga Koordinasi Kesejahteraan Sosial (LKKS) Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal akan membagikan ribuan nasi kotak selama Bulan Suci Ramadhan 1442 Hijriyah untuk masyarakat kurang mampu. Memasuki hari ke-5 puasa, Sabtu (17/4), bantuan menyasar kepada masyarakat di Kelurahan Jagabaya 2, Kecamatan Way Halim, Bandarlampung. LKKS …
Baca SelengkapnyaSekda Provinsi Lampung : Kominfo Pengelolaan Informasi Tidak Boleh Terputus
Bandarlampung ( Mediamerdeka ),—Usai dilantik, Kepala Dinas Kominfotik Provinsi Lampung Ganjar Jationo S.E, MAP diantar langsung oleh Asisten I Qodratul Ikhwan kepada pejabat struktural Dinas Kominfotik Provinsi Lampung, Kegiatan penghantaran tersebut dilakukan di Command Center Diskominfotik Provinsi Lampung, Jumat (16/4/2021) Menurut Qodratul Ikhwan, kegiatan tersebut berdasarkan arahan Sekda Provinsi Lampung …
Baca SelengkapnyaGubernur Arinal Djunaidi Melantik dan Mengambil Sumpah Jabatan 8 Pimpinan Tinggi Pratama
Bandarlampung ( Mediamerdeka )—Gubernur Lampung Arinal Djunaidi melantik dan mengambil sumpah jabatan 8 Pimpinan Tinggi Pratama (Eselon II), di Lantai III Balai Keratun pada Jumat (16/4/2020). Pelantikan ini berdasarkan Surat Keputusan nomor 821.21/226.VI.04/2021 tanggal 15 April 2021. Adapun 8 orang pejabat Esselon II yang dilantik yaitu 1. Ganjar Jationo jabatan …
Baca SelengkapnyaWagub Nunik Kukuhkan Pengurus Forum Komunikasi Partisipasi Masyarakat Masa Bakti 2021-2023
Bandarlampung ( Mediamerdeka) — Wakil Gubernur Lampung, Chusnunia, mengukuhkan Pengurus Forum Komunikasi Partisipasi Masyarakat Dalam Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak masa bakti 2021-2023, bertempat di Hotel Bukit Randu, Kamis (15/04). Mengawali sambutannya, Wakil Gubernur mengucapkan selamat kepada pengurus yang baru saja dikukuhkan. “Atas nama Pemerintah Provinsi Lampung, Saya mengucapkan Selamat …
Baca Selengkapnya
MediaMerdeka Demokrasi Dalam Pemberitaan
