Pendidikan

Kemendikbud dan DPR RI Sepakat Meniadakan UN SD-SMA

Jakarta, (Mediamerdeka.co) – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) dan Komisi X DPR RI, sepakat meniadakan Ujian Nasional (UN), mulai dari Sekolah Dasar (SD) hingga SMA, terkait wabah virus corona (Covid-19). Keputusan meniadakan UN ini setelah menggelar rapat bersama melalui video conference pada Senin (23/3/2020) malam antara Mendikbud dan Komisi X. …

Baca Selengkapnya

Ratas Bersama Para Gubernur, Jokowi Siapkan Tiga Pencegahan COVID-19

JakartamPresiden Joko Widodo (Jokowi) memimpin rapat terbatas bersama dengan para gubernur termasuk diikuti Gubernur Lampung Ir. Arinal Djunaidi, Selasa (24/3/2020). Dalam ratas ini pemerintah menyiapkan beragam skenario dalam penanganan virus Corona (COVID-19). Jokowi ingin semua dampak virus Corona ini dikalkulasi secara matang. Ada tiga hal yang harus disiapkan kata Jokowi …

Baca Selengkapnya

Masa Libur Sekolah Ditambah, Ini Kata Wali Kota Herman HN ?

” Langkah cepat harus dilakukan, karena lebih baik mengantisipasi Virus Corona ini daripada sebarannya berdampak luas” Bandarlampung (Mediamerdeka.co) – Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung di Provinsi Lampung menambah masa libur siswa sekolah dari jenjang PAUD, TK, SD, dan SMP untuk mengantisipasi penyebaran COVID-19 di daerah setempat. “Kita akan perpanjang libur anak-anak …

Baca Selengkapnya

Wow !!! Dua Mahasiswa IIB Darmajaya Kembali Raih Nilai Sempurna

Bandarlampung, Mediamerdeka.co– Mahasiswa Institut Informatika dan Bisnis (IIB) Darmajaya berhasil menyelesaikan research projectnya di Taiwan selama satu semester. Kedua mahasiswa tersebut, Hilmansyah Amin dan Merlina, telah mengikuti Program Joint Research di Cheng Shiu University, Taiwan. Mahasiswa program studi manajemen dan akuntansi S1 ini juga berhasil meraih nilai sempurna dengan A …

Baca Selengkapnya

Mendikbud : Belajar Di Rumah Perlu Dibuat Prosedur Khusus

Mediamerdeka.co-Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim meminta dinas pendidikan ataupun perguruan tinggi dapat memberikan pedoman atau prosedur teknis pelaksanaan pembelajaran daring. Pedoman harus mengacu pada kebijakan bekerja dari rumah yang ditetapkan pemerintah. Nadiem mengatakan, pembelajaran di rumah merupakan kewenangan masing-masing dinas pendidikan ataupun pimpinan perguruan tinggi. Oleh sebab itu, …

Baca Selengkapnya

Banyak Keluhan Anak Tertekan Akibat Belajar Daring di Rumah

Jakarta (Mediamerdeka.co)- Direktur Pendidikan Sekolah Karakter Genius Islamic School Depok, Eva Nawiyah, menanggapi banyaknya keluhan anak tertekan akibat belajar berbasis daring di rumah atau learning from home. Terkait hal tersebut, Eva mengatakan sebenarnya ada cara yang bisa diterapkan agar anak tidak merasa tertekan. Di sekolah tempat ia mengabdi, pada pekan …

Baca Selengkapnya

Cegah Covid-19, SMPN 14 Terapkan Virtual class

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)- Menindak lanjuti, Surat Edaran (SE) Wali Kota Bandar Lampung Drs. Herman HN, M.M perihal, Antisipasi Penyebaran Virus Disease atau Covid-19, di wilayah Bandar Lampung, khususnya di satuan pendidikan, PAUD/TK, SD/MI/ SMP/MTs, PKBM dan lembaga kursus, untuk melaksanakan proses belajar mandiri dari tanggal 16 hingga 28 Maret mendatang. Foto …

Baca Selengkapnya

Pemkab Pesawaran Sampaikan Terimakasih atas Pengabdian Mahasiswa Darmajaya

Pesawaran (Mediamerdeka.co) – Pemerintah Kabupaten Pesawaran menyampaikan terima kasih atas pengabdian ratusan mahasiswa Institut Informatika dan Bisnis (IIB) Darmajaya di Kecamatan Teluk Pandan selama sebulan. Hal ini disampaikan Staf Ahli Bupati Pesawaran Bidang Kemasyarakatan Ir. Gusril, M.M. di Balai Desa Hanura, Senin, (16/3/20). Mewakili Bupati, Gusril mengatakan kedatangan mahasiswa untuk …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Dukung Pendidikan Karakter Calon Pemimpin Bangsa yang Cerdas, Responsif dan Jujur

Lamsel, Mediamerdeka.co– Gubernur Lampung Arinal Djunaidi mendukung pengembangan pendidikan karakter bangsa yang selain mendidik siswa calon pemimpin bangsa menjadi cerdas dan responsif juga memiliki watak jujur. Hal itu disampaikan Gubernur Arinal Djunaidi saat melakukan kunjungan kerja ke SMA Kebangsaan, di Kecamatan Penengahan, Kalianda, Lampung Selatan, Selasa (17/3/2020). “Untuk mencapai nilai …

Baca Selengkapnya

Local Hero Lampung Meriahkan Reinkarnasoul IV UKMBS Musik Darmajaya

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)– Performance local hero Lampung meriahkan Reinkarnasoul IV Unit Kegiatan Mahasiswa Bidang Seni (UKMBS) Musik Institut Informatika dan Bisnis (IIB) Darmajaya di Lapangan Basket Sabtu, (14/3/20). Reinkarnasoul IV juga menampilkan band tuan rumah UKMBS Musik setelah sebelumnya dibuka langsung Wakil Rektor III IIB Darmajaya, Muprihan Thaib, S.Sos., M.M. Tak …

Baca Selengkapnya