Pendidikan

Universitas Mitra Indonesia Melantik Rektor dan Pejabat Struktural

Mediamerdeka.co- Universitas Mitra Indonesia hari ini melakukan konsolidasi organisasi melalui Ketua Yayasan Andi Surya, menyusun dan melantik pejabat struktural; rektor, pembantu rektor hingga dekan, wakil-wakil dekan dan kepala-kepala biro hari ini di Ballroom Graha Surya, Bandarlampung (06/09/2018) sebagai mana amanat Surat Keputuan Menristekdikti No. 518/KPT/I/2018 tentang perubahan bentuk perguruan tinggi …

Baca Selengkapnya

Kemendikbud Tingkatkan Kemampuan Literasi Masyarakat Adat

MEDIAMERDEKA.CO – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), mengembangkan pendidikan keaksaraan pada masyarakat adat, salah satunya melalui lokakarya pengembangan pendidikan keaksaraan di Kabupaten Deli Serdang, Sumatra Utara, pada 7-9 September 2018. “Kami akan menyelenggarakan workshoppendidikan keaksaraan kepada masyarakat adat,” Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat (Dirjen PAUD dan Dikmas), …

Baca Selengkapnya

Kurikulum Konvergensi Media Rujukan Pembelajaran Mahasiswa

Mediamerdeka.co- Buku kurikulum pendidikan dan pelatihan jurnalistik Konvergensi Media Berbasis Karakter, karya Pemimpin Redaksi Lampung Post, Iskandar Zulkarnain merupakan ilmu pengetahuan dalam menghadapi konvergensi pada dunia jurnalistik. Hal ini dikatakan Dekan Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung, Khomsahrial Romli, kepada Lampost.co, Minggu (2/9/2018). Menurutnya, kurikulum …

Baca Selengkapnya

AJI Bandarlampung Akan Gelar Diskusi Santai Bersama Wartawan

Mediamerdeka.co- Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Bandarlampung akan menggelar diskusi santai bersama wartawan yang membedah masalah maladministrasi dalam pelayanan publik. Rencananya, diskusi akan dilaksanakan di Sekretariat AJI Bandalampung, Jalan Agus Salim, Kelurahan Kelapa Tiga, Kecamatan Tanjungkarang Pusat, Senin, 3 September 2018. “Diskusi bersama jurnalis itu bagian dari rangkaian HUT ke-24 …

Baca Selengkapnya

Ujian Promosi Doktor, Iskandar Zulkarnain Gagas Jurnalis Berkarakter

Mediamerdeka.co-Pemimpin Redaksi Lampung Post H. Iskandar Zulkarnain, mengikuti ujian promosi doktor (S3), di Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Lampung, Kamis (30/8/2018). Dalam mempertanggungjawabkan desertasinya Iskandar menggagas perlunya jurnalistik berbasis karakter. Dalam ujian promosi doktor ini, Iskandar Zulkarnain menghadapi enam Tim Penguji. Tim penguji yang diketuai oleh Prof. Dr. H. …

Baca Selengkapnya

Singkong Racun Dapat Memiliki Nilai Tambah di Tangan Mahasiswa KKN Unila

Mediamerdeka.co-Mahasiswa KKN UnilaPeriode 2 tahun 2018 yang ditempatkan di Desa Gantiwarno, Kecamatan Pekalongan, Lampung Timur mencoba berinovasi dengan singkong racun. Pasalnya, nasib singkong racun yang melimpah di desa tersebut hanya sampai ke pabrik tapioka terdekat. Sejak dulu hingga kini masyarakat disibukkan dengan panen singkong racun. Sementara para petani hanya menjual …

Baca Selengkapnya

Indah Dyrahani Siswi SMAN 9, Raih Medali Emas Kejuaran Pencak Silat Depok Terbuka 2018

Bandarlampung, Mediamerdeka.co- Perlu dicungkan jempol Indah Dyrahani siswi kelas XII IPA 5 SMAN 9 Bandarlampung mendapatkan medali emas juara 1 pada kejuaraan Pencak Silat Depok Terbuka 2018 yang di gelar beberapa waktu lalu. Kepala SMAN 9 Bandarlampung, Drs. H. Suharto, M.Pd mengatakan pada kejuaraan pencak silat tersebut, siswanya telah berhasil …

Baca Selengkapnya

Besok, Peran Asuransi Syariah Dalam Pengembangan Potensi Ekonomi-Keuangan Syariah Diseminarkan

Bandarlampung,mediamerdeka.co–Geliat tumbuh kembang industri keuangan syariah di Lampung yang cukup prospektif di tengah iklim tumbuh kembang ekonomi nasional yang kian kompetitif, jadi berkah dan peluang sekaligus tantangan tersendiri terutama bagi masyarakat asuransi Bumi Ruwa Jurai. Poin tersebut jadi atensi berjamaah Ikatan Ahli Ekonomi Indonesia (IAEI) Lampung, Asuransi Prudential Indonesia, dan …

Baca Selengkapnya

Prodi Pendidikan Universitas Teknokrat Mendukung Asian Games 2018

Mediamerdeka.co- Program Studi (Prodi) Pendidikan Olahraga Universitas Teknokrat Indonesia turut mendukung dan mensuksekan Asian Games 2018 yang diselenggrakan di Jakarta – Bumi Sriwijaya Palembang. Sebanyak 71 mahasiswa dan didampingi empat dosen pembimbing yang akan melakukan observasi langsung terhadap jalannya acara perhelatan akbar olahraga terbesar skala Asia,. Kegiatan mahasuswa diilepas langsung …

Baca Selengkapnya

Andi Surya: UMITRA Indonesia Hari Ini Menambah Dua Dosen Bergelar Doktor Ekonomi

Lampung, mediamerdeka.co- Kualitas perguruan tinggi salah satunya ditandai dengan sumber saya dosen yang berkualitas. Parameter pengajar menjadi dominan untuk sebuah proses pendidikan tinggi. Oleh karenanya perguruan tinggi berupaya memberi kesempatan untuk munculnya doktor-doktor baru yang memiliki keilmuan yang tinggi. Andi Surya, Ketua Yayasan Universitas Mitra Indonesia mengirim kabar baik; “Hari …

Baca Selengkapnya