Pesawaran, (Mediamerdeka.co) – Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona hadiri Musyawarah Daerah (Musda) II Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Pesawaran Tahun 2019. Ia mengajak peserta Musda untuk merenungkan kembali pokok-pokok keputusan yang dihasilkan melalui Musda ini, utamanya pada kesungguhan LDII untuk mengintensifkan konsolidasi organisasi dan program-program nyata untuk …
Baca SelengkapnyaDendi Berharap Desa Durian Lebih Maju
Pesawaran,(Mediamerdeka.co)-Kegiatan lomba Kesatuan Gerak PKK-KKBPK-Kesehatan dan Lomba kegiatan-kegiatan PKK merupakan momentum yang memiliki makna dan peran strategis dalam menjadikan keluarga-keluarga di Kabupaten Pesawaran sebagai unit-unit terkecil masyarakat dan tempat dimulainya revolusi mental. Hal tersebut dipaparkan oleh Bupati Pesawaran, H. Dendi Ramadhona K, S.T. saat menghadiri acara Penilaian Lomba Kesatuan Gerak …
Baca SelengkapnyaDPRD Pesawaran Sampaikan Tiga Ranperda
Pesawaran,(Mediamerdeka.co)-DPRD Kabupaten menggelar rapat Paripurna penyampaian 3 (Tiga) Ranperda Kabupaten Pesawaran di gedung DPRD Kab. Pesawaran, Selasa (3/12/19). “Melalui surat kami Nomor : 188.342/ 4826/I.04/2018 tanggal 26 September 2019, Perihal Penyampaian Ranperda, telah kami sampaikan RANPERDA Kabupaten Pesawaran tentang Kabupaten layak anak, laporan penyelenggaraan pemerintahan desa, pengelolaan kepelabuhan,” jelas Ketua …
Baca SelengkapnyaWagub Chusnunia akan Anggarkan Lokasi Prioritas Penanaman Mangrove
Pesawaran, (Mediamerdeka.co)– Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) mendorong ditentukannya lokasi prioritas penanaman mangrove untuk dianggarkan oleh Pemerintah Provinsi Lampung sebagai upaya mendukung program wisata pantai di daerah pesisir. Hal itu diungkapkan Wagub saat melakukan penanaman Mangrove di Desa Gebang, Kecamatan Teluk Pandan, Pesawaran, Selasa (3/12/2019). “Insya Allah di masa …
Baca SelengkapnyaKomisioner KPU Kunjungi Sekretariat KWRI Pesawaran
Pesawaran, (Mediamerdeka.co)- Komisioner KPU Kabupaten Pesawaran mengunjungi Sekretariat Komite Wartawan Reformasi Indonesia (KWRI) DPC Kabupaten Pesawaran, Rabu (27/11/2019). Dalam rangka silaturahmi ini, rombongan komisioner KPU Kabupaten Pesawaran dipimpin langsung Ketua Yatin Putro Sugino yang didampingi anggotanya; Muhammad Wasito, Yudi Ardiansyah, Dodi Afriyanto dan Murniati Indah Permata Sari ke kantor KWRI …
Baca SelengkapnyaBupati Dendi: RKP Desa Harus Dirumuskan Secara Partisipatif
Pesawaran, (Mediamerdeka.co)-Bupati Pesawaran, Dendi Romadhona berharap kegiatan Pelatihan Perangkat dan Lembaga Desa se-kecamatan Teluk Pandan dapat mendorong kemandirian desa, baik dari aspek sosial maupun ekonomi dalam pembangunan desa. Dengan terbitnya Undang-undang nomor 6 Tahun 2014 tentang desa, maka suara desa kini akan semakin didengar. “Oleh karenanya, desa kini tidak boleh …
Baca SelengkapnyaBupati Dendi : Nabi Muhammad Teladan Agung Bagi Umatnya
Pesawaran, (Mediamerdeka.co)- “Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW merupakan tradisi yang sudah kental dan memasyarakat di kalangan kaum muslim. Bukan cuma di Indonesia, tradisi yang jatuh setiap tanggal 12 Rabiul Awal dalam tahun Hijriah itu, juga marak diperingati oleh umat Islam berbagai dunia,” papar Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhana dalam sambutannya saat …
Baca SelengkapnyaNanda Indira Dendi: Konsumsi Ikan Sangat Penting
Pesawaran,(Mediamerdeka.co)-Indonesia masih menghadapi permasalahan gizi yang berdampak serius terhadap kualitas Sumber Daya Manusia (SDM), seperti kegagalan pertumbuhan, berat badan lahir rendah, pendek atau yang biasa disebut stunting. “Seorang anak yang kurang gizi akan mengalami hambatan kognitif dan kegagalan pendidikan sehingga berdampak pada rendahnya produktivitas di masa dewasa,” jelas Nanda Indira …
Baca SelengkapnyaWagub Nunik : Kasus Gangguan Jiwa Cukup Banyak
Pesawaran, (Mediamerdeka.co) – Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) menilai diperlukan dukungan anggaran dari APBD Provinsi Lampung menyusul banyaknya kasus gangguan jiwa di Rumah Sakit Jiwa Daerah (RSJD) Kurungan Nyawa. Hal itu diungkapkan Wagub saat melakukan kunjungan ke RSJD Kurungan Nyawa, di Kecamatan Gedong Tataan, Kabupaten Pesawaran, Rabu (20/11/2019). “Di …
Baca SelengkapnyaAplikasi Siskeudes Permudah Desa dan Pemkab Pesawaran
Pesawaran,(Mediamerdeka.co)- Pemerintah kabupaten pesawaran menggelar Workshop Hasil Evaluasi Implementasi Siskeudes dalam Tatakelola Keuangan Desa Kabupaten Pesawaran di aula pemkab Pesawaran, Rabu (20/11/19). Wakil Bupati Pesawaran. Eriawan, SH, dalam sambutannya mengatakan, atas nama pribadi dan Jajaran Pemerintah Kabupaten Pesawaran saya menyambut baik dan mengucapkan terimakasih atas kepercayaan dari BPKP Perwakilan Lampung …
Baca Selengkapnya