Serba Serbi

Wakili Gubernur, Kadispora buka Kejurnas Karate Pusat Pembinaan dan Latihan Olahraga Pelajar (PPLP)

Bandarlampung ( Mediamerdeka)  — Gubernur Lampung yang diwakili Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Lampung Hannibal, SH, MH membuka secara resmi Kejuaraan Nasional Karate Pusat Pembinaan dan Latihan Olahraga Pelajar (PPLP antar PPLP/PPLPD/SKO) Tahun 2021, di Hotel Horison Bandar Lampung, Minggu (29/08/202). Pemprov Lampung menjadi tuan rumah penyelenggaraan kejuaraan nasional …

Baca Selengkapnya

PWI Lampung Bahas Agenda Kerja Jelang Konferprov

Bandarlampung ( Mediamerdeka)- Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Lampung, Sabtu siang (28/8/2021), gelar Rapat Pleno membahas agenda Kerja jelang Konferensi Provinsi (Konferprov) PWI mendatang. Selain itu, pleno juga membahas persiapan Pekan Olahraga Seksi Olahraga Persatuan Wartawan Indonesia (POR SIWO) pada 29-31 Oktober 2021 dan Pra Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) …

Baca Selengkapnya

Ulul Azmi Lantik Pengkot Inkai Bandarlampung Periode 2021-2024

Bandarlampung ( Mediamerdeka) – Ketua Harian Pengurus Provinsi (Pengprov) Institut Karate-do Indonesia (Inkai) Lampung Ulul Azmi Sotiansa melantik Pengurus Kota (Pengkot) Inkai Bandar Lampung periode 2021-2024 yang baru dilantik di Makorem 043/Gatam, Sabtu pagi, 28 Agustus 2021. Pelantikan sesuai Surat Keputusan Pengurus Provinsi Inkai Lampung Nomor: 05/SK/PENGPROV.INKAI/V/2021. Semula, pelantikan diagendakan dilakukan …

Baca Selengkapnya

Komunitas SKIn, DITLANTAS POLDA Lampung, Distribusi Kebaikan, Bergerak Membantu Panti Asuhan dan Warga Terdampak Covid-19

Bandarlampung ( Mediamerdeka)– Suzuki Katana Jimny Indonesia (SKIN) Pengda Lampung, Ditlantas Polda Lampung, Komunitas Distribusi Kebaikan kembali melakukan Bhakti Sosial disejumlah Panti Asuhan Yang ada di Bandar Lampung, Sabtu/ 07-08-2021. Panti Asuhan yang dikunjungi oleh Komunitas SKIN adalah : 1. Al-Ihsan Jl. Purnawirawan IX No 28 Kelurahan Gunung Terang Kec. …

Baca Selengkapnya

Bupati Dendi Pastikan Pembukaan Pariwisata di Pesawaran Menunggu Kasus Covid-19 Reda

Pesawaran ( Mediamerdeka)—  Bupati Dendi Ramadhona Kaligis memastikan pembukaan pariwisata di Kabupaten Pesawaran untuk wisatawan menunggu kasus covid-19 melandai, meskipun demikian pasar sudah diberlakukan pelonggaran mengikuti Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) menyesuaikan zonasi yang telah ditetapkan. Hal tersebut menyikapi para pedagang pasar dan pariwisata terkait PPKM yang telah diterapkan secara …

Baca Selengkapnya

Jaga Imun dan Stamina, Bupati Musa Ahmad Bersepeda Bersama Gubernur Arinal Djunaidi

Lamteng ( Mediamerdeka)—–Bupati Lampung Tengah Musa Ahmad dan Wakil Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya bersepeda bersama Gubernur Lampung Arinal Djunaidi untuk menjaga imun dan stamina tubuh di masa pandemi Covid-19 saat ini, Sabtu (12/6/2021) Gubernur Lampung Arinal ko menjelaskan bahwa Provinsi Lampung salah satu Provinsi terbaik dalam tata kelola pengendalian …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Beri Hadiah kepada Citra Febrianti Peraih Medali Perak

Bandarlampung ( Mediamerdeka)— Gubernur Lampung Arinal Djunaidi memberi hadiah kepada Citra Febrianti mantan atlet angkat besi putri dan pelatihnya Eddy Santoso, yang berhasil meraih medali perak Olimpiade London 2012. Atlet dan pelatih asal Lampung tersebut mendapat Rp100 juta (untuk Citra) dan Rp50 juta (untuk ddy Santoso), yang diserahkan langsung oleh …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Berikan Tali Asih Rp.100 Juta Atas Prestasi Citra Febrianti Peraih Medali Perak Oliampiade London 2012

Bandarlampung ( Mediamerdeka )—Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menyerahkan bantuan tali asih dari Pemerintah Provinsi Lampung kepada Atlet Angkat Besi Citra Febrianti peraih Medali Perak Oliampiade London 2012. Penyerahan Bantuan dilangsungkan di Mahan Agung, Rumah Dinas Gubernur Lampung, Bandarlampung, Jumat (04/06/2021). Perjuangan Citra Febrianti untuk memperoleh haknya sebagai peraih Medali Perak …

Baca Selengkapnya

Pemprov Lampung Dukung Upaya Menyehatkan Masyarakat Melalui Olahraga Aerobik dan Fitnes

LAMPUNG SELATAN – MEDIAMERDEKA.CO –  Pemerintah Provinsi Lampung terus berkomitmen menyehatkan masyarakat dengan berolahraga, salah satunya mendukung pengembangan olahraga aerobik dan fitnes. Hal tersebut disampaikan Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) saat membuka Refreshing Course & Gathering (RCG) Asosiasi Instruktur Aerobik dan Fitnes Indonesia (Asiafi) Lampung 2020, di Tabek Indah, …

Baca Selengkapnya