Tanggamus

Musrenbang RKPD Tanggamus 2022, Pemprov Dukung Penuh Pembangunan Program Prioritas Provinsi dan Nasional

Tanggamus ( Mediamerdeka )—– Pemerintah Provinsi Lampung mendukung penuh Kabupaten Tanggamus untuk melaksanakan program prioritas provinsi dan nasional dengan melakukan strategi dan langkah yang tepat. Hal itu disampaikan Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, dalam Musrenbang RKPD tahun 2022 di Kabupaten Tanggamus, Kamis (25/3/2021). Menurut Fahrizal, terdapat sejumlah proyek nasional …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Dampingi Kunjungan kerja 2 Menteri di Kabupaten Tanggamus

Tanggamus ( Mediamerdeka)- —- Gubernur Arinal Djunaidi mendampingi kunjungan 2 Menteri Kabinet Indonesia Maju, yaitu Menteri Koperasi & UKM RI, Drs. Teten Masduki dan Menteri Agraria dan Tata Ruang RI, Dr. Sofyan A Djalil dalam kunjungan kerjanya di Provinsi Lampung, Minggu (28/02). Mengawali kunjungan kerjanya, Rombongan Menteri berkesempatan melakukan peninjauan …

Baca Selengkapnya

Kunjungi Anak Korban Pencabulan, Ruwiyati: Perbuatan Pelaku Sangat Biadab!

Tanggamus ( Mediamerdeka)–Rumah Perempuan dan Anak (RPA) Kabupaten Tanggamus kembali melakukan kunjungan ke salah satu anak dibawah umur yang menjadi korban pencabulan di Kecamatan Pulau Panggung, Kamis (28/01/2021). Saat kunjungan ke rumah korban tersebut yang di pimpin langsung oleh ketua RPA Tanggamus Ruwiyati didampingi beberapa pengurus lainnya seperti, Sekretaris Dandri …

Baca Selengkapnya

Penyerahan Bantuan Pupuk dan Bibit kepada Komunitas Rumah Tangga, Pemprov Lampung Ajak Stakeholder Dukung Program Ketahanan Pangan

Tanggamus, mediamerdeka.co– Pemerintah Provinsi Lampung mengajak para stakeholder bersinergi mendukung program ketahanan pangan. Hal itu disampaikan Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) saat menyerahkan bantuan langsung tanam kepada 30 komunitas rumah tangga, di Pekon Binjai Wangi, Kecamatan Pugung, Kabupaten Tanggamus, Kamis (12/10/2020). Menurut Nunik, ketahanan pangan ini tidak bisa disandarkan …

Baca Selengkapnya

Pol PP Bertugas di Rumah Bupati Tanggamus Positif Covid-19

Tanggamus (Mediamerdeka.co)- Satu pasien terkonfirmasi positif warga Kecamatan Pagelaran Kabupaten Pringsewu merupakan anggota Polisi Pamong Praja (Pol PP) Kabupaten Tanggamus. Pasien no.351 laki-laki inisial IS (34), terkonfirmasi positif hasil tracing pasien no.318 berinisial BK, suami bupati Tanggamus. IS bekerja sebagai anggota Satpol PP Kabupaten Tanggamus dan berdinas di rumah Bupati Tanggamus …

Baca Selengkapnya

Heti Fatmawati Resmi Jabat Wakapolres Tanggamus

Bandar Lampung (Mediamerdeka.cp) – Jabatan orang nomor dua di lingkungan Polres Tanggamus diserahterimakan dari Kompol MN Yuliansyah kepada Kompol Heti Fatmawati yang resmi menjabat sebagai Wakapolres Tanggamus. Serah terima jabatan (sertijab) Wakapolres Tanggamus ini dipimpin oleh Kapolres Tanggamus AKBP Oni Prasetya Aula Parama Satwika, Senin (13/07). Polwan lulusan Akademi Kepolisian …

Baca Selengkapnya

Riana Sari Arinal Launching Sarung Pelangi Belah Ketupat dan Serahkan Bantuan kepada Masyarakat

Tanggamus (Mediamerdeka.co)- Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Lampung juga Ketua Dekranasda Hj. Riana Sari Arinal melaunching kain sarung Pelangi Belah Ketupat produksi Kabupaten Tanggamus, di lokasi air terjun Way Lalaan Tanggamus, Kamis (25/6/2020). Launching sarung Pelangi Belah ketupat ditandai dengan penandatanganan oleh Ketua Dekranasda Lampung Riana Sari Arinal dan Ketua …

Baca Selengkapnya

Peduli Covid-19, Ketua IIPG Riana Sari Arinal Serahkan Bantuan Paket Sembako ke Masyarakat Tanggamus

Tanggamus, Mediamerdeka.co- – Peduli dampak Covid-19, Ketua Ikatan Istri Partai Golkar (IIPG) Provinsi Lampung Hj. Riana Sari Arinal, SH, memberi bantuan paket sembako kepada masyarakat Kabupaten Tanggamus. Penyerahan bantuan dilakukan di GSG Gisting Bawah, Kamis (25/6/2020). Selain menyerahkan bingkisan sembako kepada masyarakat, Riana Sari Arinal juga menyerahkan bantuan kepada Ketua …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Motivasi Petani Kopi sebagai Pilot Project KPB Sektor Perkebunan

Tanggamus (Mediamerdeka.co)– Gubernur Lampung Arinal Djunaidi melakukan kunjungan kerja ke PT. Pertamina Geothermal Energy (PGE) Area Ulubelu sekaligus memberi motivasi petani kopi binaan perusahaan tersebut di Kecamatan Ulubelu, Kabupaten Tanggamus, Kamis (18/6/2020). Petani kopi ini akan dijadikan proyek percontohan (pilot project) implementasi Kartu Petani Berjaya (KPB) di Sektor Perkebunan menyusul …

Baca Selengkapnya

Komisi I DPRD Lampung Sosialisasi Sosper No 1 Tahun 2019

Tanggamus (Mediamerdeka.co)-Anggota DPRD Komisi II Lampung, Heni Susilo melakukan Sosialisasi Peraturan Daerah (Sosper) No 1 2019 terkait Fasilitasi pencegahan penyalahgunaan Narkotika Spikotropika dan zat adiktif lainnya. Selain sosialisasi Perda, Heni juga membagikan sembako terhadap dampak covid-19 di Kantor Lembaga Konservasi Lingkungan Hidup Lingkar Nature Tanggamus (LINTANG) di Kelurahan Kuripan Kecamatan Kotaagung Kabupaten …

Baca Selengkapnya