Recent Posts

Jasa Raharja dan PT Jasaraharja Putera Tandatangani Perjanjian Kerja Sama

Yogyakarta (MM)– Jasa Raharja dan PT Jasaraharja Putera melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama tentang Kolaborasi Operasional Pemasaran Produk Asuransi dan Peningkatan Pendapatan. Penandatanganan dilakukan oleh Direktur Operasional Jasa Raharja Dewi Aryani Suzana dan Direktur Utama PT Jasaraharja Putera, Abdul Haris, yang disaksikan oleh Direktu Utama PT Jasa Raharja Rivan A. …

Baca Selengkapnya

Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Program Pelatihan Berbasis Kompetensi di BLK

Bandarlampung (MM)– Pj. Gubernur Samsudin meninjau Kantor Balai Latihan Kerja (BLK) Bandar Lampung, Jl. Pagar Alam, Segala Mider, Selasa (27/8/24). UPTD Balai Latihan Kerja Bandar Lampung mempunyai tugas pokok melaksanakan pendidikan dan pelatihan bagi tenaga kerja berbagai kejuruan. Dinas Tenaga Kerja Provinsi Lampung selain memiliki UPTD BLK Bandar Lampung juga  …

Baca Selengkapnya

Paripurna DPRD Lampung, Sekdaprov Sampaikan Jawaban Pandangan Umum

Bandarlampung (MM)- Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, mewakili Pj. Gubernur Lampung Samsudin, menyampaikan jawaban atas Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Provinsi Lampung terhadap Rancangan Peraturan Daerah tentang APBD Provinsi Lampung Tahun Anggaran 2025 dalam Pembicaraan Lanjutan Tingkat I pada Rapat Paripurna DPRD Provinsi Lampung, Selasa (27/08/2024). Mengawali sambutannya, Sekretaris Daerah …

Baca Selengkapnya