Recent Posts

Bupati Lampung Selatan Gelar Open House, Masyarakat Antusias Hadir

Kalianda (MM) – Bupati Lampung Selatan Radityo Egi Pratama (Egi) pertama kali mengadakan acara open house di rumah dinas bupati setempat, di Kalianda. Open house dalam rangka Idulfitri 1446 Hijriah ini dihadiri pejabat dan masyarakat umum. Ini merupakan open house pertama Bupati Egi sejak dilantik pada 20 Februari 2025 lalu. …

Baca Selengkapnya

Lampung Kondusif, Masyarakat Rayakan Idul Fitri Dengan Penuh Sukacita

Bandar Lampung (MM) – Situasi aman dan kondusif di Provinsi Lampung, baik selama bulan ramadan hingga tiba Hari Raya Idul Fitri 1446 H/2025 M merupakan harapan masyarakat Lampung pada momen berkumpulnya keluarga untuk bersilaturahmi dan merayakan Idul Fitri di kampung halaman di Provinsi Lampung. “Keamanan yang terjaga dengan baik ini …

Baca Selengkapnya