Bandarlampung, Mediamerdeka.co- Lembaga Bantuan Hukum Nahdatul Ulama (LBH-NU) Lampung, mengambil alih kasus penipuan yang menimpa warga NU. Wakil Ketua Bidang Hukum dan Ham PWNU Lampung, M. Irfandi melalui LBH NU menggugat PT. Astra Daihatsu dengan melaporkannya ke Pengadilan Negeri Kelas IA, Tanjungkarang, Bandarlampung. “Yudi Hidayat yang merupakan warga Nahdliyin terkena …
Baca SelengkapnyaBlog Layout
Lelang Sekdaprov, Kherlani dan Fahrizal tak Direstui Gubernur Ridho
Bandarlampung, Mediamerdeka.co- Dua pejabat senior Pemprov Lampung tidak bisa mengikuti seleksi lelang jabatan Sekda Provinsi Lampung. Penyebabnya, karena keduanya tidak mendapat restu atau rekomendasi dari Gubernur Lampung M. Ridho Ficardo. Informasi yang beredar di lingkungan Pemprov Lampung, Selasa (2/10/2018), dua pejabat yang tidak direstui oleh Gubernur mengikuti seleksi lelang jabatan …
Baca Selengkapnya32 Tahun Jadi Wartawan, Supriyadi Nyalon DPRD Lampung
Bandarlampung, Mediamerdeka.co – Dewan Pewakilan Rakyat (DPRD) merupakan lembaga tempat memperjuangkan aspirasi masyarakat. Karena itu, anggota dewan harus memahami kondisi rakyat yang diwakili agar mengetahui aspirasi yang harus diperjuangkan. Jika rakyat memerlukan pembangunan di sektor infrastruktur, misalnya. Anggota legislatif berkewajiban untuk turut mengkaji dan memperjuangkan di pemerintahan agar pembangunan itu …
Baca SelengkapnyaEks Karyawan PT TWBP ‘ngadu’ Ke Disnakertrans
Lampura, Mediamerdeka.co- Sejumlah mantan karyawan PT Teguh Wibawa Bakti Persada (TWBP) Kalicinta Lampung Utara (Lampura), Selasa (2/10/2018) mendatangi kantor Dinas Tenaga Kerja Dan Transmigrasi setempat, untuk mengadukan tentang kejanggalan uang kompensasi atau pesangon yang diberikan oleh pihak perusahaan. Merwan, salah satu mantan karyawan mengatakan kedatangan mereka ke kantor Disnakertrans untuk …
Baca SelengkapnyaUnila & Umitra Kampus Repsentatif Uji Sahih RUU Pemerataan Pembangunan Daerah, Kata Ketua Komite I DPD RI
Dalam sambutan pembukaan kegiatan Uji Sahih RUU Pemerataan Pembangunan Daerah di Universitas Mitra Indonesia, Ketua Komite 1 DPD RI Benny Ramdhani, menyebutkan bahwa RUU ini adalah dalam rangka memperkuat daerah dalam melakukan proses pembangunan. “Daerah harus bisa menjadi basis laju pertumbuhan ekonomi menuju kesejahteraan. Namun harus ada payung hukumnya agar …
Baca SelengkapnyaRatusan Ojek Online Lampung, Galang Dana Pasca Gempa Donggala dan Palu
Bandarlampung, Mediamerdeka.co- Akibat bencana gempa bumi dan tsunami yang terjadi di Palu dan Donggala Sulawesi Tengah (Sulteng). Ojek online yang tergabung dalam GASPOOL Lampung bergerak turun ke jalan dalam rangkaian kegiatan peduli kemanusiaan untuk Palu. Kali ini GASPOOL Lampung kembali berkolaborasi dengan Aksi Cepat Tanggap (ACT) Lampung. Kegiatan yang dilaksanakan, …
Baca SelengkapnyaCN Oknum Dosen Cabul, Jalani Sidang Lanjutan
Mediamerdeka.co- Terdakwa Chandra Ertikanto (58), oknum dosen Unila yang tersandung kasus pencabulan menjalani sidang lanjutan dengan agenda esepsi di Pengadilan Negeri Kelas IA Tanjungkarang, Bandarlampung, Senin (1/10/2018). Kuasa hukum terdakwa Al Hazar mengungkapkan, bahwa pada pembacaan dakwaan pada Kamis (27/9), pihak terdakwa mengajukan kebaratan (esepsi) karena dari dakwaan tersebut tidak …
Baca SelengkapnyaGedung Perpus SMPN 30 Bandarlampung Ambruk
Bandarlampung, Mediamerdeka.co- Gedung Perpustakaan SMP Negeri 30 Bandarlampung, yang beralamat di jalan Kamboja Kelurahan Srengsem Kecamatan Panjang Kota Bandarlampung ambruk, Minggu (30/9/2018) lalu, beruntung tidak ada korban jiwa pada kejadian tersebut. Menurut Plt Kepala SMPN 30 Bandarlampung, Johan Jurjis, gedung perpustakaan sekolahnya ambruk disebabkan usia gedung tersebut yang memang sudah …
Baca SelengkapnyaPeduli Gempa Donggala dan Palu, Prajurit, ASN Korem 043/Gatam Sumbang Dana Dan Pakaian
Bandarlampung, Mediamerdeka.co- Pasca peristiwa bencana alam gempa bumi dan tsunami yang terjadi di Donggala, Palu, dan Mamuju, Jumat (28/9),Prajurit dan ASN Korem 043/Gatam mengumpulkan sumbangan dana sukarela untuk dikirimkan sebagai bantuan dan rasa peduli sesama warga Negara Indonesia. Kepala Seksi Logistik Letnan Kolonel Cavitri Harto Prabowo saat memberikan pengarahan pada …
Baca SelengkapnyaRaden Adipati : Camat Ujung Tombak Pelaksana Pemerintahan
Waykanan, Mediamerdeka.co- Promosi dan rotasi di lingkungan birokrasi pemerintahan merupakan hal biasa. Promosi diberikan sebagai bentuk apresiasi Pemerintah Kabupaten Way Kanan atas prestasi kerja dan kinerja PNS yang telah dibuktikannya selama ini. Sedangkan rotasi dilakukan guna memberikan suasana, tantangan dan motivasi ditempat tugas yang baru guna peningkatan karir sebagai Pegawai …
Baca Selengkapnya
MediaMerdeka Demokrasi Dalam Pemberitaan
