Blog Layout

Pemkab Laksanakan Upacara Hari Jadi Kabupaten Lampung Selatan ke-66 & Peringatan HKN ke-58

Lamsel (Mediamerdeka)-– Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan melaksanakan Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-66 Lampung Selatan yang sekaligus dirangkai dengan peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-58, di Lapangan Korpri Pemda setempat, Senin (14/11/2022). Dalam pelaksanaan Upacara bertindak sebagai Inspektur Upacara Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto. Nampak sebagian peserta upacara …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Apresiasi Pemilihan Bintang Radio 2022

Mediamerdeka,co —Gubernur Lampung Arinal Djunaidi mengapresiasi dan menyambut baik diselenggarakannya pemilihan Bintang Radio Tahun 2022. Hal ini disampaikan dalam kegiatan penutupan Acara Bintang Radio Indonesia Provinsi Lampung Tahun 2022 bertempat di Auditorium LPP RRI Bandar Lampung, Minggu (13/11/2022). Dalam sambutannya, gubernur menyampaikan ucapan terimakasih dan apresiasinya atas terselenggaranya kegiatan Pemilihan …

Baca Selengkapnya

Kunjungi Sabang, JMSI Beri Penghargaan ke Penjabat Walikota

Mediamerdeka.co—- Peserta Rapat Kerja Nasional (Rakernas (JMSI) II mengunjungi Kota Sabang, Nanggroe Aceh Daertussalam) sekaligus melaksanakan deklarasi kebangsaaan di Tugu Kilometer Nol Indonesia, Minggu (13/11/2022). Dalam kunjungan tersebut, para peserta Rakernas yang terdiri dari Pengurus Pusat JMSi dan para pimpinan daerah JMSi se Indonesia di jamu oleh Penjabat Wali Kota …

Baca Selengkapnya

Dr Zam: Semangat Hidup Sehat, Semangat Berbakti Untuk Negeri

Mediamerdeka,co —   Guna   Memperingati Hari Ulang Tahun Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Ke-72, IDI Wilayah Lampung, menyelenggarakan kegiatan Fun Bike dan launching telegram IDI Wilayah Lampung. bertempat di halaman Mahan Agung, Minggu (13/11/2022). Asisten III Administrasi Umum, Senen Mustakim, mewakili Gubernur Lampung Arinal Djunaidi, menghadiri acara Fun Bike dalam rangka memperingati …

Baca Selengkapnya

Penutupan Lampung Fair Akan Dihibur The Virgin, Kembang Api, dan Pengumuman Juara Anjungan

Media-media,co–Perhelatan Lampung Fair tahun 2022 sudah memasuki waktu akhir. Acara yang dimulai sejak 29 Oktober 2022 ini akan ditutup pada Senin (14/11) malam. Divisi Komunikasi Publik Apindo Untuk LF 2022, Mico Periyandho, mengatakan, penutupan Lampung Fair 2022 tidak kalah meriah dengan pembukaan, dan persiapan acara penutupan sudah dilakukan. “Senin 14 …

Baca Selengkapnya

Riana Sari Arinal Ajak Masyarakat Cegah dan Kendalikan Diabetes dengan Olahraga

Bandarlampung ( Mediamerdeka)—– Ketua Yayasan Jantung Indonesia (YJI) Cabang Utama Lampung Ibu Riana Sari Arinal mengajak seluruh masyarakat di Provinsi Lampung untuk mencegah dan mengendalikan diabetes melalui pemeriksaan kesehatan, olahraga teratur serta mengatur pola makan yang sehat. Hal tersebut disampaikan Ibu Riana pada acara I Give My #Hands4Diabetes dalam rangka …

Baca Selengkapnya

KaltimTerpilih Tuan Rumah Rakernas JMSI 2023

Mediamerdeka,co —Peserta Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) II yang digelar di Banda Aceh, Nanggroe Aceh Darusssalam (NAD), 11-13 November 2022, memutuskan pelaksanaan rakernas berikutnya diselenggarakan di Provinsi Kalimantan Timur. Sekretaris Jenderal JMSI Eko Pamuji kepada para wartawan, Sabtu (13/11/2022), mengatakan Rakernas JMSI II telah sukses dilaksanakan …

Baca Selengkapnya

JMSI Harap Penandatangan PKS antara Dewan Pers dan Polri Tak hanya di Atas Kertas

Mediamerdeka.co – Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) berharap penandatanganan Dewan Pers dan Polri perjanjian kerja sama (PKS) antara Dewan Pers dan Polri tidak hanya sebatas di atas kertas semata, melainkan harus mampu memberikan perlindungan kemerdekaan pers dan penegakan hukum terkait penyalahgunaan profesi wartawan. Hal ini dikatakan Ketua Bidang Organisasi Pengurus …

Baca Selengkapnya

Sambut HUT Kabupaten ke-66, Pemkab Lamsel Gelar Doa Bersama

Lamsel ( Mediamerdeka)—-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan menggelar Doa bersama dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-66 Kabupaten Lampung Selatan, di aula sebuku rumah dinas bupati setempat pada Sabtu sore (12/11/2022). Doa bersama tersebut dibuka langsung oleh Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto dengan dipandu oleh K.H Almukhlisin M.Pd, …

Baca Selengkapnya

Sambut HUT Lamsel Ke 66, Pemkab Gelar Sirkuit “Way Ragom Kalianda”

Lamsel (Mediamerdeka)— Gelaran Grasstrack dan Motorcross MXGTX Dirtwar Championship diselenggarakan di Sirkuit Way Ragom Kalianda Lampung Selatan, Minggu, (12-11-2022). Event dilaksanakan selama 2 hari, dimana hari pertama diisi dengan pelaksanaan Free Practice dan Qualifying pembalap Bebek Modif Open, FFA (Pemula, junior, Lampung, Lampung Selatan), Sport 4 Tak Open, Bebek Modif …

Baca Selengkapnya