Recent Posts

Baru Dua Bulan Diperbaiki Jalan Pramuka Rusak

Bandarlampung, Mediamerdeka.co- Baru diperbaiki beberapa bulan silam,  jalan hotmix sebagai pelapis jalan rigid beton di jalan jalur dua Pramuka, Rajabasa sudah mulai mengalami kerusakan. Pantauan media ini,  Rabu (7/1/18) sore banyak pengendara roda dua dan empat beberapa diantaranya sempat melakukan pengereman mendadak. Jalur kiri dari arah Kemiling menuju Flyover Pramuka …

Baca Selengkapnya

Wagub Bachtiar Berpesan agar Hipmi Buat Terobosan Kewirausahaan 

Bandarlampung, Mediamerdeka.co– Wakil Gubernur Lampung Bachtiar Basri berpesan agar pengurus BPD HIPMI (Himpunan Pengusaha Muda Indonesia) Provinsi Lampung  dapat membuat terobosan di bidang kewirausahaan. Pasalnya, kini perkembangan teknologi dan informasi yang serba cepat membutuhkan kreatifitas agar generasi muda Lampung mampu bersaing di kancah perekonomian daerah dan nasional. Hal tersebut diungkapkan …

Baca Selengkapnya

Wali Kota Pairin Lantik 263 Pejabat

Metro, Mediamerdeka.co – Pemerintah Kota Metro melaksanakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan, yang berlangsung di Gedung Wisma Haji Al-Khairiyah, Rabu (7/2). Pelantikan tersebut berdasarkan Keputusan Walikota Metro No. 77/KPTS/B-3/03/2018, No. 78/KPTS/B-3/03/2018, No. 79/KPTS/B-3/03/2018, No. 80/KPTS/B-3/03/2018, dan No. 81/KPTS/B-3/03/2018. Walikota Metro A. Pairin dalam sambutannya menegaskan, bahwa Pelantikan yang dilaksanakan tetap …

Baca Selengkapnya