Bandarlampung (Mediamerdeka)- Bulan Ramadhan 1444 Hijriyah tahun ini, SMPN 14 Bandar Lampung menggelar kegiatan pesantren kilat selama tiga hari dengan pembagian kelas 7, 8 dan 9. Pesantren kilat ini dengan cara bergantian, seperti hari pertama pelaksanaan dimulai kelas 7 sementara kelas 8 dan 9 mengikuti kegiatan tersebut hari selanjut. …
Baca Selengkapnya
MediaMerdeka Demokrasi Dalam Pemberitaan
