Kesehatan

Gugus Tugas Covid-19 Pesawaran Sosialiasi New Normal di Padangcermin

Pesawaran, Mediamerdeka.co-Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (TGTPP) Covid-19 Kabupaten Pesawaran terus melakukan sosialisasi penerapan kebijakan new normal atau tatanan kehidupan normal baru di tengah pandemi covid-19. Kali ini sosialisasi dilaksanakan pada sejumlah lokasi publik di Kecamatan Padangcermin, Minggu (14-6-2020). Lokasi publik yang menjadi sasaran sosialisasi tersebut, antara lain: toko modern …

Baca Selengkapnya

Satgas Terpadu Covid-19, Kota Bandarlampung Lakukan Disiplin, di Terminal Induk Rajabasa

Bandarlampung, (Mediamerdeka.co)– Satgas Terpadu penegakan disiplin protokol kesehatan Covid-19 Kota Bandarlampung melakukan penegakan disiplin di Terminal Induk Rajabasa Bandarlampung, Sabtu (13/06/2020). Setiap orang yang akan memasuki Terminal Induk Rajabasa akan dilakukan pengecekan dan penekanan agar menggunakan masker dan menjaga jarak dengan orang lain, selain itu orang yang akan memasuki Terminal …

Baca Selengkapnya

Terkonfirmasi Covid-19 di Lampung Terjadi Lonjakan Penambahan 12 Orang Positif

Bandarlampung, (Mediamerdeka.co)- Baru saja Gubernur Lampung Ir. Arinal Djunaidi memuji kinerja Tim nya sehingga Lampung dapat masuk pada peringkat ke 2 terbaik dari 34 Provinsi se- Indonesia dalam menekan angka kasus Covid-19. Informasi mengagetkan datang dari Dinas Kesehatan Provinsi Lampung. Seperti dirilis laman instagram Dinkeslampung, Sabtu 13 Juni 2020, terjadi …

Baca Selengkapnya

Penerapan New Normal, Lampung Persiapkan SOP Protokol Kesehatan

Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Ir. Fahrizal Darminto, MA, mengikuti Rapat Penyusunan SOP Protokol Kesehatan Penerapan Kenormalan Baru, di Ruang Rapat Lt. 3 Kantor Bappeda Provinsi Lampung, Kamis (11/6/2020). Hadir dalam rapat selain Sekretaris Daerah, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Ir. Taufik Hidayat, MM, Kepala Bappeda Ir. Fredy SM, Kepala Dinas Kesehatan …

Baca Selengkapnya

Danrem 043 Gatam Kunjungi Tubaba, Ini Kata Bupati Umar Ahmad

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)-Jajaran TNI diharapkan terus meningkatkan peran aktif mendukung program pembangunan yang dilaksanakan pemerintah daerah. Harapan tersebut disampaikan Bupati Tulangbawang Barat Umar Ahmad saat menerima kunjungan Komandan Korem (Danrem) 043 Garuda Hitam (Gatam) Brigjen TNI Toto Jumariono di kabupaten setempat, Rabu (10/6/2020). “TNI punya peran stratigis dalam mendukung kelancaran pelaksanaan …

Baca Selengkapnya

Wagub Nunik Ajak ASN Pemprov Lampung Tidak Ragu Berdonor Darah di Tengah Pandemi Covid-19

Bandarlampung (Mediamerdeka.co)— Wakil Gubernur Lampung, Chusnunia Chalim mengajak para Aparatur Sipil Negara (ASN) di Lingkungan Provinsi Lampung tidak ragu melakukan donor darah meski di tengah situasi Pandemi Covid-19. Hal itu diungkapkan Wagub usai melakukan donor darah, di Gedung Pusiban, Kantor Gubernur Lampung, Rabu (10/6/2020). Ini adalah acara donor darah kesekian …

Baca Selengkapnya

Lagi, Tim Gugus Tugas Covid-19 Pesawaran Sosialisasi New Normal di Negerikaton

Pesawaran (Mediamerdeka.co)- Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kabupaten Pesawaran semakin gencar menggelar sosialisasi penegakan disiplin protokol kesehatan menyongsong penerapan new normal atau tatanan normal baru. Kali ini kegiatan tersebut berlangsung di wilayah Kecamatan Negerikaton, Rabu (10-6-2020). Sosialisai menyasar sejumlah fasilitas umum di wilayah Kecamatan Negerikaton: Bank BRI Unit Roworejo, Pasar, …

Baca Selengkapnya

Gubernur Arinal Rapat Virtual Meeting Bersama Presiden Jokowi

Bandarlampung ( Mediamerdeka.co)- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi mengikuti rapat Virtual Meeting terkait adaptasi kehidupan baru (new normal) dalam menghadapi Covid-19, di Ruang Command Center, Dinas Kominfotik Provinsi Lampung, Bandarlampung, Rabu (10/6/2020). Rapat tersebut dipimpin langsung oleh Presiden RI Ir. H. Joko Widodo, dan diikuti oleh Kepala Gugus Tugas Percepatan Penanganan …

Baca Selengkapnya

Cegah Covid-19, Bupati Zaiful Bokhari Ajak Masyarakat Pertahankan Wilayah

Lampung Timur (Mediamerdeka.com) – Bupati Lampung Timur Zaiful Bokhari mengajak masyarakatnya mempertahankan status zona hijau COVID-19. “Pemerintah pusat menetapkan Lampung Timur wilayah zona hijau yang artinya warga kita tidak ada yang terjangkit virus corona,” kata Zaiful Bokhari di Desa Surya Mataram Kecamatan Marga Tiga, Lampung Timur, Rabu (10/06). Ia mengatakan, …

Baca Selengkapnya